Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Praktik Baik Pembelajaran Sekolah dan Pesantren

Metode PAIKEM untuk Meningkatkan Minat Baca: Studi Kasus pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia di Sekolah Menengah Pertama Wilfrida Leltakaeb; Maria Ermilinda Dua Lering; Lodovikus Lombo; Rimasi
Jurnal Praktik Baik Pembelajaran Sekolah dan Pesantren Vol. 2 No. 02 (2023): Jurnal Praktik Baik Pembelajaran Sekolah dan Pesantren
Publisher : The Indonesian Institute of Science and Technology Research

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56741/pbpsp.v2i02.268

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui minat baca dari peserta didik kelas VIII SMP Negeri Satap Oehoma, Nusa Tenggar Timur ketika menggunakan metode PAIKEM dalam pembelajaran Bahasa Indonesia. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif karena dapat menggambarkan dan atau mendeskripsikan karakteristik dari fenomena. Metode PAIKEM dipilih untuk mengetahui minat baca karena metode ini menjadikan peserta didik aktif bertanya, mempertanyakan, dan mengemukakan gagasan. Kegiatan yang dilakukan adalah dengan materi pembuatan dan mewarnai slogan, membuat piramida cerita, membaca fabel, dan permainan menemukan istilah. Pelaksanaan metode ini ternyata membuat minat membaca peserta didik menjadi lebih baik sepuluh peserta bisa membaca, enam dari lima belas peserta didik belum lancar membaca dua puluh peserta didik memiliki kemauan untuk membaca dan belajar membaca, lima peserta didikĀ  butuh motivasi lebih.