Bintang Ramadhan Yusuf Khadafi
Universitas Muhammadiyah Malang

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

The Art of Defense Diplomacy: How New Forms of Diplomacy are Shaping International Relations Bintang Ramadhan Yusuf Khadafi; Salahudin Salahudin; Gonda Yumitro
Jurnal Pertahanan: Media Informasi ttg Kajian & Strategi Pertahanan yang Mengedepankan Identity, Nasionalism & Integrity Vol 9, No 1 (2023)
Publisher : The Republic of Indonesia Defense University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33172/jp.v9i1.2465

Abstract

Defense diplomacy has further developed into a new form of diplomacy in international relations, which is supported by various forms of technology and also the development of social media. This research study aims to explore how this new form of diplomacy shapes international relations more broadly, as well as to determine whether defense diplomacy effectively promotes cooperation and stability among states in the context of security and defense. Then find the challenges and opportunities of defense diplomacy in the modern era. The research used mixed methods research by analyzing 244 scientific articles based on the Scopus database, Google Sholar, and Web of Science. In addition, this research also analyzed the data obtained from the VOSviewer tool. This study reveals that defense diplomacy has emerged in various forms of diplomacy, also defense diplomacy affects interactions of international relations and influences the construction of norms, identities, and interests in the international system. In terms of norms, defense diplomacy can help promote international norms related to security and defense, such as human rights and international law. In terms of identity, defense diplomacy can shape national identity in terms of defense and security. In terms of interests, defense diplomacy can influence national interests and security through cooperation in defense and reaching regional and international security agreements. Defense diplomacy brings changes in the form of building cooperation, reducing tensions, improving defense capabilities, and promoting human rights principles and international law. Through defense diplomacy, countries can strengthen international cooperation in security and defense and build strong relationships between countries. In the long run, this can help reduce tensions between countries and promote stability around the world.
Diplomasi Pertahanan: Kerjasama Intelejen di Asean Our Eyes sebagai Peningkatan Stabilitas Keamanan Asia Tenggara Bintang Ramadhan Yusuf Khadafi; M. Syaprin Zahidi
Jurnal Hubungan Internasional Vol. 16 No. 1 (2023): JURNAL HUBUNGAN INTERNASIONAL
Publisher : Universitas Airlangga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20473/jhi.v16i1.40989

Abstract

Kajian penelitian ini menganalisa kerjasama intelijen di bidang diplomasi pertahanan dalam kegiatan Asean Our Eyes untuk meningkatkan stabilitas keamanan dalam kawasan Asia Tenggara. Stabilitas di Kawasan Asia Tenggara sendiri perlu ditingkatkan karena masih banyaknya ancaman dan konflik, seperti dari kelompok kriminal bersenjata juga dari kelompok teroris. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif, dengan sumber data yang diperoleh berdasarkan studi literatur. Dengan menggunakan perspektif analisis politik luar negeri, penelitian ini ditujukan untuk mengetahui penyebab menteri pertahanan membangun kerjasama intelijen dalam lingkup ASEAN, serta menggunakan bentuk kerjasama intelijen ini dalam peningkatan stabilitas Asia Tenggara. Penelitian ini menggunakan Roles Theory K.J Holsti yaitu peran pemimpin suatu negara merupakan bentuk representasi negara untuk bertindak atau bersikap didalam hubungan internasional. Sehingga ditemukan kesimpulan bahwa menteri pertahanan sebagai representasi yang ditunjuk oleh presiden, membentuk kerjasama intelijen dengan nama Our Eyes sebagai upaya penanganan terorisme di Kawasan. Kata Kunci: Diplomasi Pertahanan, Intelejen, ASEAN, Regional, Terorisme