Imroatul Fadilah
Universitas Pancasakti Tegal

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Hubungan Kualitas Produk, Persepsi Harga dan Kepercayaan Konsumen terhadap Keputusan Pembelian Ulang Benih Padi Janger Inpari 32 Imroatul Fadilah; Makmur Sujarwo
Konsentrasi: Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol. 1 No. 2 (2021): June
Publisher : Major Management, Faculty of Economics and Business, Universitas Pancasakti Tegal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (586.02 KB) | DOI: 10.12345/konsentrasi.v1i2.14

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengetahui hubungan kuallitas produk terhadap ke­pu­tusan pembelian ulang benih padi Janger Inpari 32 pada petani Desa Harjasari.(2) me­nge­ta­hu­i hubungan persepsi harga terhadap keputusan pembelian ulang benih padi Janger Inpari 32 pa­da petani Desa Harjasari. (3) mengetahui hubungan kepercayaan konsumen terhadap ke­pu­tu­san pembelian ulang benih padi Janger Inpari 32 pada petani Desa Harjasari. (4) me­nge­ta­hui hubungan secara simultan antara kualitas produk, persepsi harga dan kepercayaan kon­su­men terhadap keputusan pembelian ulang benih padi Janger Inpari 32 pada petani Desa Har­ja­sari Kecamatan Suradadi Kabupaten Tegal. Metode pengumpulan data dilakukan dengan me­nggunakan data kuisioner. Jumlah sampel yang di peroleh sebanyak 100 responden yang mem­beli benih padi Janger Inpari 32 pada petani Desa Harjasari. Teknik analisis yang di gu­na­kan adalah korelasi rank spearman, korelasi berganda. Dari hasil peneitian ini adalah (1) ter­dapat hububungan yang kuat, positif, dan signifikan antara variabel kualitas produk ter­ha­dap keputusan pembelian ulang sebesar 0,688 dengan nilai signifikan 0,000. (2) terdapat hu­bu­ngan yang kuat, positif, dan signifikan antara variabel persepsi harga terhadap keputusan pem­belian ulang sebesar 0,704 dengan nilai signifikan 0,000. (3) terdapat hubungan yang ku­at, positif, dan signifikan antara variabel kepercayaan konsumen terhadap keputusan pem­be­li­an ulang sebesar 0,697 dengan nilai signifikan 0,000. (4) terdapat hubungan yang sangat kuat, po­sitif dan signifikan antara variabel kualitas produk, persepsi harga dan kepercayaan kon­su­men terhadap keputusan pembelian ulang sebesar 0,82 dengan nilaisignifikansi 0,000.