Reski Ramadani
Program Studi Manajemen, Universitas Muslim Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Organizational Citizenship Behavior, Kecerdasan Emosional dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Pegawai (Studi Pada Dinas Komunikasi Informatika Statistik dan Persandian Provinsi Sulawesi Selatan) Reski Ramadani; Roslina Alam; Muhammad Syafii A. Basalamah; Masruhi Kamidin; Amiruddin Husain
Center of Economic Students Journal Vol. 5 No. 1 (2022): January
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Muslim Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (276.019 KB) | DOI: 10.56750/csej.v5i1.56

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh Organizational Citizenship Behavior, Kecerdasan Emosional dan Budaya Organisasi terhadap Kinerja Pegawai Pada Dinas Komunikasi Informatika Statistik dan Persandian Provinsi Sulawesi Selatan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif dan analisis Partial Least Square (PLS) dengan jumlah sampel sebanyak 101 responden Pegawai Dinas komunikasi informatika statistik dan persandian Provinsi Sulawesi Selatan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa 1) Organizational Citizenship Behavior (OCB) berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Pegawai pada Dinas Komunikasi Informatika Statistik dan Persandian Provinsi Sulawesi Selatan. 2) Kecerdasan Emosional berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Pegawai pada Dinas Komunikasi Informatika Statistik dan Persandian Provinsi Sulawesi Selatan. 3) Budaya Organisasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Pegawai pada Dinas Komunikasi Informatika Statistik dan Persandian Provinsi Sulawesi Selatan.