Dharma Nata Saputra
Program Studi Pendidikan Keagamaan Buddha, STIAB Jinarakkhita

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Efektivitas Pembelajaran Sekolah Minggu Buddha Berbasis Sets untuk Meningkatkan Keterampilan Sosial Hervina Agustina Khoreson; Trendi Yudha Purnama; Dharma Nata Saputra; Taridi
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 7 No. 1 (2023): April 2023
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (129.623 KB)

Abstract

Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui apakah pembelajaran sekolah minggu Buddha dengan menerapkan metode Pembelajaran Science, Environment, Technology, Society (SETS) efektif untuk meningkatkan keterampilan sosial.  Penelitian yang dilakukan termasuk dalam jenis penelitian kuantitatif pendekatan Pre-Eksperimental Design. Penelitian ini dilakukan di sekolah minggu Buddha yang berada di wihara Buddha Dharma Dipa Kota Metro. Sampel dalam penelitian ini adalah siswa-siswi Sekolah Minggu Buddha kelas remaja yaitu siswa SMP berjumlah 35 siswa  sampai siswa SMA enam siswa. Berdasarkan penelitian yang dilakukan, hasil analisis dengan menggunakan Pairet samples T-Test   menunjukkan nilai Sig = 0,00=0% < 5%. Artinya pembelajaran sekolah minggu Buddha berbasis SETS terbukti efektif untuk meningkatkan keterampilan sosial di Sekolah Minggu Buddha (SMB) Dharma Gaya Metro. Hal ini juga bisa dilihat dari nilai rata-rata pretest 79,16 sedangkan pada posttest 88,78.