Sipa, Nandar Kusrail
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Pasteurisasi Dan Lama Penyimpanan Terhadap Uji Organoleptik Dan Total Plate Count (TPC) Susu Ketapang (Terminalia cattapa.L) Sipa, Nandar Kusrail; Tamrin, Tamrin; L, Mariani; Wahyuni, Sri; Rejeki, Sri
Jurnal Sains dan Teknologi Pangan Vol 7, No 3 (2022): Jurnal Sains dan Teknologi Pangan
Publisher : JURUSAN ILMU DAN TEKNOLOGI PANGAN, UNIVERSITAS HALU OLEO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33772/jstp.v7i3.26473

Abstract

ABSTRACT The purpose of this study was to determine the interaction effect of pasteurization treatment and storage time on organoleptic assessment and TPC (Total Plate Count) of Ketapang (Terminalia cattapa) milk. This study used a completely randomized design (CRD) factorial pattern with two factors, which are pasteurization temperatures of T1 (61 OC for 30 minutes) and T2 (75 OC for 15 seconds) and storage times of S0 (0-day storage), S1 (4-day storage), and S2 (8-day storage). The data were analyzed using analysis of variance (ANOVA) and then followed with Duncan’s Multiple Range Test (DMRT) at a 95% confidence level. The results show that the most preferred ketapang milk was obtained at 8 days of storage. The T2S8 treatment had a significant effect on the aroma with an average preference score of 4.19 (like) while the T0S8 treatment had a significant effect on the color with an average preference score of 4.16 (like). The T2S8 sample was acceptable (preferred) by panelists in the overall hedonic organoleptic assessment. The result also shows that it had an average total plate count (TPC) of 1.36-3.45 cells/100 mL. Keywords: Ketapang milk, pasteurization, storage time, total plate count (TPC) ABSTRAK Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh interaksi perlakuan pasteurisasi dan lama penyimpanan, uji organoleptik, serta TPC (Total Plate Count) susu ketapang (Terminalia cattapa). Penelitian ini menggunakan rancangan acak lengkap (RAL) pola faktorial  dengan dua faktor, yaitu suhu pasteurisasi T1 (suhu 610C selama 30 menit) dan T2 (suhu 750C selama 15 detik) dan lama penyimpanan S0 (penyimpanan hari ke-0), S1 (penyimpanan hari ke-4), dan S2 (penyimpanan hari ke-8). Data di analisis menggunakan Analysis Of  Varian (ANOVA) dan uji lanjut Duncan Multiple Range Test (DMRT) pada taraf kepercayaan 95%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengaruh pasteurisasi dan lama penyimpanan susu ketapang terbaik di peroleh pada penyimpanan 8 hari yang berpengaruh nyata terhadap organoleptik aroma pada T2S8 dengan nilai 4,19 (suka) dan warna pada T0S8 dengan nilai 4,16 (suka). T2S8 dapat diterima dan disukai panelis dalam penilaian organoleptik hedonik, keseluruhan dan rata-rata total plate count (TPC) yaitu 1,36-3,45 sel/100 mL.Kata kunci : susu ketapang, pasteurisasi, lama penyimpanan, total plate count (TPC)