Kartika Wati
Program Diploma Kepariwisataan Universitas Merdeka Malang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

STRATEGI PEMBENTUKAN PRODUK WISATA DI DESA SUNGAI CABANG BARAT, KECAMATAN PANTAI LUNCI, KABUPATEN SUKAMARA Kartika Wati; Estikowati Estikowati; Alwin Lasaruddin; M Danang Setioko
Jurnal Perhotelan, Destinasi Wisata, Perjalanan Wisata (Jurnal Tesla) Vol 1, No 1 (2021): December 2021
Publisher : University of Merdeka Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (670.692 KB) | DOI: 10.26905/jt.v1i1.6996

Abstract

Sebagaimana yang telah diketahui objek daya tarik wisata di Desa Sungai cabang barat sangat berpeluang untuk lebih dikelola oleh masyarakat sekitar. Metode yang digunakan oleh penulis dalam penelitian ini yaitu metode analisis kualitatif secara deskriptif, dengan melakukan pengumpulan data melalui teknik observasi, wawancara dan dokumentasi produk wisata ini berpotensi untuk dimanfaatkan. Beberapa cara yang bisa dilakukan salah satunya adalah membuat rute perjalanan yang lebih memadai untuk dilalui oleh wisatawan. Pengembangan objek wisata yang ada di desa sungai cabang barat terletak pada kuadran I, dimana kuadran agresif menggambaarkan situasi pembentukan produk wisata sungai cabang barat. Fokus pembentukan produk wisata desa sungai cabang barat ini memanfaatkan adanya objek wisata, fasilitas dan aksesibilitas yang sudah memadai.