Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, HARGA DAN LOKASI TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN (PADA BENGKEL AHHAS CAHAYA MOTOR JAJAG BANYUWANGI) M Alfin Najib; Wahyu Eko Setianingsih; Nur Saidah
Jurnal Mahasiswa Entrepreneurship (JME) Vol 1 No 11 (2022): DESEMBER 2022
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (572.261 KB) | DOI: 10.36841/jme.v1i11.2561

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis apakah ada pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan di Bengkel AHASS CAHAYA MOTOR Jajag Banyuwangi. Data penelitian ini diperoleh dari penyebaran kuesioner yang berjumlah 100 responden. Metode analisis yang digunakan yaitu analisis regresi liniar berganda dan diolah mengunakan SPSS 20. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh pelanggan dari bengkel AHASS Cahaya Motor. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah non Probability Sampling dengan teknik purposive sampling. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat nilai signifikansi sebesar 0.000 (0.000 <0,05). Nilai tersebut dapat membuktikan hipotesis diterima, yang berarti bahwa ada pengaruh kualitas pelayanan, harga, lokasi terhadap kepuasan pelanggan di Ahass Cahaya Motor Jajag Banyuwangi.