Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Genteng Menggunakan Metode Analytical Hierarchy Process Dika Prasetyo; Sucipto Sucipto; Arie Nugroho
JITEKH Vol 11 No 1 (2023): Maret 2023
Publisher : Universitas Harapan Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35447/jitekh.v11i1.695

Abstract

Penelitian ini berfokus pada pemilihan genteng berdasarkan kriteria setiap orang. Banyak jenis genteng yang telah dipasarkan , tetapi banyaknya kriteria dan kurangnya pengetahuan dan informasi genteng. Pembeli harus lebih teliti dan cermat untuk memilih genteng yang sesuai dengan kebutuhan. Namun membutuhkan pertimbangan dalam membuat suatu keputusan mengenai pemilihan genteng. Sehingga dibutuhkan sebuah sistem yang bisa membantu untuk memberikan rekomendasi pemilihan genteng. Sistem pendukung keputusan (SPK) menggunakan metode Analytical Hierarchy Process (AHP). Laporan ini mendeskripsikan tentang sistem rekomendasi pemilihan genteng menggunakan 5 kriteria, seperti berat,harga,jarak atau reng, tebal dan lebar. Masing-masing diberikan nilai atau bobot sesuai dengan tabel pembobotan Thomas L.Saaty. kemudian menghitung nilai konsistensi menggunakan metode Analytical Hierarchy Process. Jika nilai yang dihasilkan konsisten maka dapat dijadikan acuan pemberian peringkat genteng. Pengujian sistem ini dengan cara membandingkan perhitungan excel dengan sistem, yang mana memprioritaskan harga, berat dan jarak atau reng dengan tujuan pembeli memiliki pilihan lebih banyak yang sesuai dengan kriteria masing-masing.