TRYO DINDA PANUNTUN, TRYO DINDA
Unknown Affiliation

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PERANAN KUD KARYA MINA DALAM MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT NELAYAN DI KOTA TEGAL PANUNTUN, TRYO DINDA; Munandar, Moh Aris; Handoyo, Eko
Unnes Civic Education Journal Vol 2 No 2 (2016)
Publisher : Civic Education Program, Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kota Tegal merupakan salah satu daerah pesisir di Jawa Tengah yang mempunyai potensi perikanan laut yang baik, namun dari potensi kekayaan alam tersebut belum dapat mensejahterakan masyarakatnya yang berprofesi sebagai nelayan. Mayoritas nelayan Kota Tegal bermukim di Kelurahan Muarareja Kecamatan Tegal Barat. Nelayan di Kelurahan Muarareja mayoritas nelayan kecil, permasalahan yang dihadapi nelayan di sana adalah kurangnya permodalan, minimnya fasilitas perikanan dan pemasaran hasil tangkapan. Penelitian ini mengkaji (1) peranan KUD Karya Mina dalam meningkatkan kesejahteraan anggota dan nelayan pada umumnya; (2) hambatan-hambatan yang dihadapi KUD Karya Mina dan; (3) upaya yang dilakukan KUD Karya Mina dalam mengatasi hambatan-hambatan tersebut. Subjek yang diteliti adalah pengurus, anggota KUD Karya Mina dan nelayan bukan anggota. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu (1) observasi; (2) dokumentasi; dan (3) wawancara. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif. Digunakan teknik pemeriksaan lapangan dengan triangulasi untuk membuktikan keabsahan data. Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini menunjukkan bahwa peranan KUD Karya Mina antara lain memberikan pinjaman modal bagi nelayan yang membutuhkan, pengadaan solar bersubsidi bagi nelayan, menyediakan fasilitas-fasilitas perikanan serta kegiatan dibidang sosial. Hambatan yang dihadapi KUD antara lain tingkat partisipasi anggota yang rendah, kredit macet, pengetahuan pengurus, pengawas dan manajer KUD yang masih rendah mengenai peraturan-peraturan dan hambatan yang muncul dari luar KUD seperti kompetitor. Upaya yang dilakukan KUD Karya Mina dalam mengatasi hambatan-hambatan tersebut melalui pembentukan kelompok-kelompok nelayan, mengerahkan karyawan untuk menagih kredit macet, mengikutkan pengurus, pengawas dan manajer dalam pelatihan, pendidikan dan sosialisasi serta bekerjasama dengan pemerintah dan pihak ketiga.Tegal is one of the coastal areas in Central Java, which has a good potential for marine fisheries, however of the potential of these resources have not been able to prosper the people who work as fishermen. The majority of fishermen in Tegal living on Muarareja Tegal Barat Subdistrict. themajorityoffishermenonMuarareja is a poor fishermen, the problems faced by fishermen there is a lack of capital, facilities and marketing of fisheries catches. This research examines (1) the role of KUD Karya Mina in improving the welfare of members and fishermen in general, (2) the obstacles faced by KUD Karya Mina and, (3) the efforts made KUD Karya Mina in overcoming these obstacles. The subjects studied were administrators, members of KUD Karya Mina and fishermen are not members. Data collection methods used in this research are (1) observation, (2) documentation, and (3) interviews. This research uses a qualitative descriptive approach. Triangulation techniques is used with field investigation to prove the validity of the data. The results obtained in this research indicate that the role of KUD Karya Mina include providing capital loans for fishermen, provision of subsidized diesel fuel for fishermen, provide fishing facilities and social activities. The obstacles faced by cooperatives among others, members of the low participation rate, non-performing loan, knowledge KUD management, supervisors and managers are still low the rules and constraints that arise from outside the cooperatives as competitors. The efforts are made by KUD Karya Mina in overcoming these obstacles through the establishment of fishermen groups, mobilizing employees to collect non-performing loan, to register administrators, supervisors and managers in training, education, socialization and working with governments and private sector. 
PERANAN KUD KARYA MINA DALAM MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT NELAYAN DI KOTA TEGAL PANUNTUN, TRYO DINDA; Munandar, Moh Aris; Handoyo, Eko
Unnes Civic Education Journal Vol 2 No 2 (2016)
Publisher : Civic Education Program, Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kota Tegal merupakan salah satu daerah pesisir di Jawa Tengah yang mempunyai potensi perikanan laut yang baik, namun dari potensi kekayaan alam tersebut belum dapat mensejahterakan masyarakatnya yang berprofesi sebagai nelayan. Mayoritas nelayan Kota Tegal bermukim di Kelurahan Muarareja Kecamatan Tegal Barat. Nelayan di Kelurahan Muarareja mayoritas nelayan kecil, permasalahan yang dihadapi nelayan di sana adalah kurangnya permodalan, minimnya fasilitas perikanan dan pemasaran hasil tangkapan. Penelitian ini mengkaji (1) peranan KUD Karya Mina dalam meningkatkan kesejahteraan anggota dan nelayan pada umumnya; (2) hambatan-hambatan yang dihadapi KUD Karya Mina dan; (3) upaya yang dilakukan KUD Karya Mina dalam mengatasi hambatan-hambatan tersebut. Subjek yang diteliti adalah pengurus, anggota KUD Karya Mina dan nelayan bukan anggota. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu (1) observasi; (2) dokumentasi; dan (3) wawancara. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif. Digunakan teknik pemeriksaan lapangan dengan triangulasi untuk membuktikan keabsahan data. Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini menunjukkan bahwa peranan KUD Karya Mina antara lain memberikan pinjaman modal bagi nelayan yang membutuhkan, pengadaan solar bersubsidi bagi nelayan, menyediakan fasilitas-fasilitas perikanan serta kegiatan dibidang sosial. Hambatan yang dihadapi KUD antara lain tingkat partisipasi anggota yang rendah, kredit macet, pengetahuan pengurus, pengawas dan manajer KUD yang masih rendah mengenai peraturan-peraturan dan hambatan yang muncul dari luar KUD seperti kompetitor. Upaya yang dilakukan KUD Karya Mina dalam mengatasi hambatan-hambatan tersebut melalui pembentukan kelompok-kelompok nelayan, mengerahkan karyawan untuk menagih kredit macet, mengikutkan pengurus, pengawas dan manajer dalam pelatihan, pendidikan dan sosialisasi serta bekerjasama dengan pemerintah dan pihak ketiga.Tegal is one of the coastal areas in Central Java, which has a good potential for marine fisheries, however of the potential of these resources have not been able to prosper the people who work as fishermen. The majority of fishermen in Tegal living on Muarareja Tegal Barat Subdistrict. themajorityoffishermenonMuarareja is a poor fishermen, the problems faced by fishermen there is a lack of capital, facilities and marketing of fisheries catches. This research examines (1) the role of KUD Karya Mina in improving the welfare of members and fishermen in general, (2) the obstacles faced by KUD Karya Mina and, (3) the efforts made KUD Karya Mina in overcoming these obstacles. The subjects studied were administrators, members of KUD Karya Mina and fishermen are not members. Data collection methods used in this research are (1) observation, (2) documentation, and (3) interviews. This research uses a qualitative descriptive approach. Triangulation techniques is used with field investigation to prove the validity of the data. The results obtained in this research indicate that the role of KUD Karya Mina include providing capital loans for fishermen, provision of subsidized diesel fuel for fishermen, provide fishing facilities and social activities. The obstacles faced by cooperatives among others, members of the low participation rate, non-performing loan, knowledge KUD management, supervisors and managers are still low the rules and constraints that arise from outside the cooperatives as competitors. The efforts are made by KUD Karya Mina in overcoming these obstacles through the establishment of fishermen groups, mobilizing employees to collect non-performing loan, to register administrators, supervisors and managers in training, education, socialization and working with governments and private sector.