Imam Maulana Putra
Universitas Bina Bangsa

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Social, Humanities, and Educational Studies (SHEs): Conference Series

The Role of Work Environment, Work Safety, Job Satisfaction, and Employee Loyalty on Employee Work Performance by A Sense of Happiness and Reward Management HRD Division PT Pou Chen Indonesia Imam Maulana Putra; Furtasan Ali Yusuf; Ade Manggala Hardianto
Social, Humanities, and Educational Studies (SHES): Conference Series Vol 7, No 2 (2024): Social, Humanities, and Educational Studies (SHEs): Conference Series
Publisher : Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20961/shes.v7i2.85073

Abstract

Tujuan penelitian adalah untuk mengembangkan model prestasi kerja dengan melibatkan variable rasa bahagia dan penghargaan sebagai variabel mediasi. Peneliti menggunakan metode survey pada divisi HRD PT Pou Chen Indonesia, dan menetapkan sampling random sebanyak 195 sebagai responden penelitian. Teknik pengumpulan data melalui google form yang disebar pada grup karyawan, dan untuk memudahkan peneliti memperoleh data. Hasil penelitian menunjukkan: (1) tidak ada  pengaruh yang signifikan antara lingkungan kerja terhadap rasa bahagia; (2) tidak ada pengaruh lingkungan kerja terhadap penghargaan; (3) tidak ada  pengaruh keselamatan kerja terhadap rasa bahagia; (4) tidak ada pengaruh keselamatan kerja terhadap penghargaan; (5) tidak ada pengaruh kepuasan kerja terhadap rasa bahagia; (6) ada pengaruh kepuasan kerja terhadap penghargaan; (7) tidak ada pengaruh kepuasan kerja terhadap prestasi kerja; (8) tidak ada pengaruh loyalitas terhadap rasa bahagia; (9) ada pengaruh loyalitas terhadap penghargaan; (10) tidak  ada pengaruh loyalitas terhadap prestasi kerja karyawan; serta (11) tidak  ada pengaruh penghargaan terhadap prestasi kerja. Simpulan penelitian ini yaitu untuk meningkatkan prestasi kerja, perusahaan perlu memerhatikan faktor intrinsik (kepuasan kerja) dan ekstrinsik (loyalitas) pada penghargaan, dan mengembangkan model prestasi melaui mediasi rasa bahagia dan penghargaan.