This Author published in this journals
All Journal JPLED
Nur’Aini Ermasaroh
Universitas Sebelas Maret Surakarta

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Hubungan Tindakan Bullying dengan Tingkat Kepercayaan Diri Seseorang Alfarkhan Adji Permana; Farhan Syarifur Rahman; Nur’Aini Ermasaroh
Journal of Practice Learning and Educational Development Vol. 1 No. 1 (2021): Journal of Practice Learning and Educational Development
Publisher : Global Action and Education for Society

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (344.576 KB) | DOI: 10.58737/jpled.v1i1.2

Abstract

Bullying merupakan fenomena yang sering terjadi pada remaja terutama di lingkungan SD, SMP, SMA, bahkan di lingkungan perguruan tinggi masih sering terjadi kasus bullying. Pelaku bullying ini bisa menyerang jantung, fisik, dan yang terparah adalah mentalitas korban. Ketika seseorang diserang secara mental, maka akan mempengaruhi tingkat kepercayaan diri orang tersebut, bahkan dalam kasus yang paling parah, korban bullying dapat mencoba bunuh diri. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara bullying dengan kepercayaan diri seseorang. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan survey kepada mahasiswa. Kesimpulan dari penelitian ini adalah ada hubungan antara bullying dengan kepercayaan diri seseorang. Saran bagi remaja agar tidak mudah terombang-ambing oleh omongan orang lain dan mencari lingkungan pertemanan yang sesuai.