Jeffry Jeffry
Mahasiswa Manajemen, Universitas Internasional Batam

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisa Penerapan Etika Bisnis dalam Bisnis Internasional Pada Perusahaan Indofood Jeffry Jeffry; Junaidi Junaidi; Yandi Suprapto; Sebastian Sebastian
Jurnal Mirai Management Vol 8, No 1 (2023)
Publisher : STIE AMKOP

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37531/mirai.v8i1.4669

Abstract

Perusahaan Indofood adalah salah satu perusahaan makanan dan minuman terkemuka di Indonesia yang telah berhasil menempatkan diri sebagai pemimpin pasar dalam industri tersebut. Dalam konteks ini, analisis perilaku etika bisnis perusahaan Indofood dalam skala internasional menjadi penting untuk dilakukan. Pada analisis ini, akan dikaji bagaimana Indofood menjalankan bisnisnya dan menghadapi berbagai tantangan yang terkait dengan etika bisnis internasional. Selain itu, akan dibahas pula kebijakan, praktik, dan program yang diimplementasikan oleh perusahaan untuk memastikan bahwa etika bisnis tetap menjadi prioritas utama. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kualitatif. Metode penelitian kualitatif adalah metode penelitian yang berlandaskan pada filsafat postpositivisme, digunakan untuk meneliti pada kondisi obyek yang alamiah, (sebagai lawannya adalah eksperimen) dimana peneliti adalah sebagai instrument kunci, teknik pengumpulan data dilakukan secara gabungan. Dengan menerapkan kode etik ini para pekerja dapat bersikap profesional dan menaati peraturan yang berlaku sehingga dalam bekerja tidak sembarangan. Kata Kunci : Etika Bisnis, Kode Etik, Kualitatif, Bisnis Internasional