Anis Mufidah
UNIVERSITAS VETERAN BANGUN NUSANTARA SUKOHARJO

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

SPEAKING PADA TUTURAN LISAN: EKSPLORASI CAMPUR KODE DALAM TUTURAN VLOG YOUTUBE GANJAR PRANOWO Anis Mufidah; Dewi Kusumaningsih; Sukarno Sukarno; Djaka Hartanta
Linguistik : Jurnal Bahasa dan Sastra Vol 8, No 1 (2023): LINGUISTIK: Jurnal Bahasa & Sastra
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/linguistik.v8i1.6-17

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan bentuk campur kode dalam tuturan vlog Ganjar Pranowo. Data berupa kata dan kalimat dalam tuturan vlog di Chanel Youtube Ganjar Pranowo yang mengandung bentuk campur kode dianalisis menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif. Video blog youtube Ganjar Pranowo menjadi sumber utama dalam penelitian ini. Data dikumpulkan dengan teknik simak, teknik transkip, dan teknik catat yang kemudian dianalisis menggunakan teori dari Dell Hymes. Keabsahan data dalam penelitian ini ditempuh dengan triangulasi teori untuk menguji kredibilitas data penelitian dilakukan dengan cara pengecekan dari beberapa buku yang terdapat teori campur kode. Hasil penelitian ini ditemukan bentuk-bentuk campur kode yang berupa kata, frasa, baster, dan klausa. Campur kode dalam tuturan lisan Ganjar Pranowo Ganjar Pranowo terjadi dengan mencampurkan ke dalam bahasa Indonesia.