Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Related factors with Diabetes Mellitus type II events at posyandu lansia of Puskesmas Pisang Baru Subdistrict Bumi Agung District Way Kanan Stiexs, Anggie; Wahyudi, Dian Arif; siswanto, Didi; Astuti, Widia
Jurnal Aisyah : Jurnal Ilmu Kesehatan Vol 8, No S1: Supplement
Publisher : Universitas Aisyah Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (621.755 KB) | DOI: 10.30604/jika.v8iS1.1726

Abstract

Elderly experience a lot of decline in both physical and mental function, one of the degenerative diseases that become an important problem in elderly is diabetes mellitus (DM) where the type of DM in the elderly is generally DM type II number of elderly as many as 100,390 people and recorded that suffered diabetes mellitus of 1,614 inhabitants (Right Way Health Office, 2017). This study aims to determine the relationship between obesity, physical activity, age with the incidence of type II Diabetes Mellitus in participants in Posyandu elderly working area of PisangBaruPuskesmas, the type of research using quantitative research with cross sectional approach, the population is all elderly in the work area of Pisangmas Baru Bumi Agung District, Way Kanan District in 2018 amounted to 358 people and sampled as many as 189 elderly by accidental sampling. The analysis used chi-square test (p = 0,05). The result of the research was obtained: IMT variable p-value = 0,001, physical activity variable p-value = 0,001, age p-value = 0,001, so it was concluded that there was a significant correlation between obesity, physical activity and age with type II diabetes mellitus work Puskesmas Pisang Baru Sub District Bumi Agung District Way Kanan in 2018. Suggestion that writer ask is: to improve quality and performance of health officer in implementation of poyandu elderly with posyandu routine every month, weekly elderly gymnastics once and once monthly, socialization of nutrition menu balance for elderly accompanied with nutrition consultation for patient of diabetes mellitus. Abstrak: Lansia mengalami banyak penurunan fungsi baik fisik dan mental, salah satu penyakit degeneratif yang menjadi masalah penting pada lansia adalah diabetes mellitus (DM) dimana jenis  DM pada lansia umumnya adalah DM tipe II Total Lansia sebanyak 100.390 jiwa dan dicatat yang menderita diabetes mellitus  sebesar 1.614 jiwa ( Dinkes Way Kanan, 2017). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara indeks masa tubuh, aktivitas fisik, usia dengan kejadian Diabetes Millitus tipe II pada peserta di posyandu lansia wilayah kerja Puskesmas Pisang Baru, jenis penelitian menggunakan penelitian kuantitatif dengan pendekatan cross sectional, populasinya adalah seluruh lansia dalam wilayah kerja Puskesmas Pisang Baru Kecamatan Bumi Agung Kabupaten Way Kanan tahun 2018  berTotal 358  orang dan diambil sampel sebanyak 189 lansia dengan cara accidental sampling. Analisis penelitian menggunakan uji chi square (p=0,05). Hasil penelitian diperoleh: variable IMT p-value= 0,001, variable aktifitas fisik p-value = 0,001, variable usia p-value = 0,001, sehingga disimpulkan ada hubungan yang bermakna antara obesitas, aktivitas fisik, dan usia dengan kejadian diabetes mellitus tipe II  wilayah kerja Puskesmas Pisang Baru Kecamatan Bumi Agung Kabupaten Way Kanan tahun 2018. Saran yang penulis ajukan adalah: meningkatkan mutu dan kinerja petugas kesehatan dalam pelaksanaan poyandu Lansia dengan posyandu rutin setiap bulan, senam lansia 1 minggu sekali dan pemeriksaan rutin 1 bulan sekali, sosialisasi menu gizi seimbang untuk lansia disertai dengan konsultasi gizi untuk penderita diabetes mellitus.
The Correlation Between Spiritual Level and Life Quality of Breast Cancer Patients Amirudin, Ikhwan; Stiexs, Anggie; Wahyudi, Dian Arif
Jurnal Aisyah : Jurnal Ilmu Kesehatan Vol 7, No S1 (2022): Suplement 1
Publisher : Universitas Aisyah Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (625.079 KB) | DOI: 10.30604/jika.v7iS1.1250

Abstract

Good quality of life will provide good physical and spiritual health and will be able to run a life in the community according to their respective roles. The research objective is to determine the correlation between spirituality level with the life quality of breast cancer sufferers. The research type used a quantitative research method with a cross-sectional approach. The measurements used the EORTC QLQ-30 + EORTC BR-23 questionnaire. The research results showed that the spirituality level of sufferers in dealing with breast cancer on average had a high spirituality level of 38 people (84%). There is no correlation between spirituality level with the life quality of breast cancer sufferers this was demonstrated by the results of the analysis of Spearman's Test average p-value of more than 0.05. Abstrack: Kualitas hidup yang baik akan memberikan kesehatan jasmani dan rohani yang baik, serta akan dapat menjalakan hidup didalam masyarakat sesuai perannya masing-masing. Tujuan mengetahui hubungan antara tingkat spiritual dengan kualitas hidup pada pasien kanker payudara. Penelitian kuantitatif ini menggunakan metode penelitian pendekatan cross sectional. Pengukuran menggunakan kuisioner EORTC QLQ-30 + EORTC BR-23. Hasil penelitian menunjukan bahwa tingkat spiritual pasien dalam menghadapi penyakit kanker payudara rata-rata memilik tingkat spiritual yang tinggi yaitu 38 orang (84%). Tidak ada hubungan tingkat spiritual dengan kualitas hidup pasien kanker payudara hal ini ditunjukan dengan hasil analisis uji spearman’s yang rata-rata p value lebih dari 0,05.