Shega Andyka
Universitas Raharja

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Video Promosi Perawatan Anti Aging di Klinik Kecantikan Leny Skincare Tangerang Sugeng Santoso; Ferry Sudarto; Shega Andyka
Jurnal MAVIB Vol 4 No 2 (2023): MAVIB Journal - Agustus 2023
Publisher : Universitas Raharja

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33050/mavib.v4i2.2681

Abstract

Media audio-visual merupakan salah satu jenis media yang dihadirkan oleh pesatnya perkembangan teknologi multimedia dalam penyebaran iklan dan informasi. Dalam penyampaian informasi dan promosi paket perawatan anti aging kepada pelanggan dan calon pelanggan dapat menggunakan salah satu teknik penyajian visual yaitu perpaduan teknik live shoot dengan motion graphic. Klinik Kecantikan Leny Skincare bertempat di Ruko Citra Raya blok K1 no. 18-19R, Citra Raya, Kabupaten Tangerang. Media promosi cetak seperti spanduk, poster, dan pamfllet masih memiliki pasar yang terbatas, strategi promosi saat ini kurang menarik dan beragam. Ada perbedaan mencolok antara setiap perawatan, dengan hanya 33 kunjungan yang menerima perawatan anti aging, terlihat dari grafik yang menunjukkan jumlah rata-rata pengunjung selama tiga bulan. Menyikapi hal tersebut, harus ada upaya untuk mendongkrak antusiasme pelanggan terhadap paket perawatan anti aging. Metode penelitian yang digunakan adalah pengumpulan data, analisis SWOT, perancangan media (Adobe Illustrator CC, Adobe After Effect CC, Adobe Premiere Pro CC) dan Konsep Produksi Media (KPM). Diharapkan dengan adanya penelitian tersebut dapat menyelesaikan dan mendongkrak antusias pelanggan terhadap paket anti aging.