Claim Missing Document
Check
Articles

Found 9 Documents
Search

KEPUASAN PASIEN PESERTA BPJS DI RUANG RAWAT INAP RSUD PEKANBARU Roza, Andalia; Wulandini, Putri
Jurnal Keperawatan Abdurrab Vol 2 No 1 (2018): Vol 2 No.1 (Juli 2018)
Publisher : PROGRAM STUDI DIII KEPERAWATAN UNIVERSITAS ABDURRAB PEKANBARU

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (344.387 KB)

Abstract

ABSTRACT, Social Security Administering Agency (BPJS) is a social insurance provider institution so that with social security, the financial risks faced by a person, whether due to entering the productive age, experiencing illness, accidents, and even death, will be taken over by an institution that provides social security . Customer satisfaction is a major indicator of the standard of a health facility and is a measure of service quality. This study aims to determine the description of patient satisfaction BPJS participants RSUD Petala Bumi Riau Province 2016. This study uses a type of quantitative research with research design used the researcher is descriptive. This research was conducted at Inpatient Room of Petala Bumi Hospital Riau Province. The sample of this research is the participant of BPJS who visited the inpatient room of Petala Bumi Hospital Riau Province. The sample technique used was accidental sampling, with two weeks working time. The research instrument used for this research is a questionnaire. Data processing includes editing, coding, processing, cleaning, and tabulating. The data analysis is done gradually including univariate analysis. The result of the research shows that patient satisfaction of BPJS inpatients is not satisfied as much as 22 respondents (55%). It is expected that this research can provide motivation to the hospital to improve the quality of service in treating BPJS patients without discriminating. Key word : BPJS, Satisfaction ABSTRAK, Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) merupakan lembaga penyelenggara jaminan sosial sehingga dengan adanya jaminan sosial, risiko keuangan yang dihadapi seseorang,baik itu karena memasuki usia produktif, mengalami sakit, mengalami kecelakaan, dan bahkan kematian, akan diambil alih oleh lembaga yang menyelenggarakan jaminan sosial. Kepuasan pelanggan adalah indikator utama dari standar suatu fasilitas kesehatan dan merupakan suatu ukuran mutu pelayanan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran kepuasan pasien peserta BPJS RSUD Petala Bumi Provinsi Riau Tahun 2016. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif dengan desain penelitian yang digunakan peneliti yaitu deskriptif. Penelitian ini dilakukan di Ruang rawat inap RSUD Petala Bumi Provinsi Riau. Sampel penelitian pada penelitian ini adalah pasien peserta BPJS yang berkunjung di ruang rawat inap RSUD Petala Bumi Provinsi Riau. Teknik sampel yang digunakan adalah accidental sampling, dengan waktu pengerjaan selama dua minggu. Instrumen penelitian yang digunakan untuk penelitian ini adalah berupa kuisioner. Pengolahan data meliputi editing, coding, processing, cleaning, dan tabulating. Analisa data dilakukan secara bertahap yang meliputi analisis univariat. Hasil penelitian didapat kan adalah kepuasan pasien peserta BPJS diruang rawat inap adalah tidak puas sebanyak 22 responden (55%). Diharapkan dengan penelitian ini dapat memberikan motivasi kepada rumah sakit agar meningkatkan kualitas pelayanan dalam merawat pasien BPJS tanpa membeda-bedakannya. Kata Kunci : BPJS, Kepuasan
GAMBARAN PENGETAHUAN PASIEN TENTANG DIET PADA PENYAKIT JANTUNG DI POLI JANTUNGRSUD ARIFIN ACHMAD PROVINSI RIAU Roza, Andalia; Ilham, Muhamad
Jurnal Keperawatan Abdurrab Vol 1 No 1 (2017): Jurnal Keperawatan Abdurrab
Publisher : PROGRAM STUDI DIII KEPERAWATAN UNIVERSITAS ABDURRAB PEKANBARU

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (407.515 KB)

Abstract

Abstract, The heart is an organ that is composed of strong muscles and pump blood that carries oxygen throughout the body and bring food. Heart Diet is very important because heart disease is caused by faulty lifestyle and the lifestyle of one of them is nutrition. The purpose of this study to describe patients knowledge about diet on cardiovascular disease in poly heart Arifin Achmad Hospital Riau Province in 2015. The design of this type of research is descriptive quantitative research, which means outlining the current phenomenon of problem situations somewhere. The research sample included 30 people using accidental sampling technique. This research was conducted from 28 November 2015-18 December 2016. The data was collected by questionnaire. Results of the study were obtained from 30 respondents have good knowledge of 20 people (6.66%), Just 5 votes (16.67%), Less than 23 people (76.67%). From the results of this study concluded that knowledge of a patient in cardiac poly Arifin Achmad Hospital Riau province less knowledgeable. Given this research is expected to patients in order to improve the application of a healthy lifestyle in order to be solusu the right to live a healthy life. Keywords         : Knowledge, Diet, Heart References       : 25 books(2009-2015  
GAMBARAN PENGETAHUAN SISWI TENTANG FLOUR ALBUS DI KELAS X JURUSAN BUSANA BUTIK DAN TEKSTIL SMK NEGERI 4 PEKANBARU Roza, Andalia
Jurnal Keperawatan Abdurrab Vol 1 No 2 (2018): Vol 1 No 2 Januari 2018
Publisher : PROGRAM STUDI DIII KEPERAWATAN UNIVERSITAS ABDURRAB PEKANBARU

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (308.387 KB)

Abstract

Flour Albus ( Keputihan ) adalah cairan yang keluar berlebihan dari vagina bukan merupakan darah, tidak berupa darah, Flour Albus keadaan yang dapat terjadi fisilogis. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran pengetahuan siswi tentang Flour Albus di kelas X jurusan jurusan busana butik dan tekstil SMK N 4 Pekanbaru tahun 2014. Metode penelitian ini menggunakan metode deskrpitif. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 60 orang siswi. Teknik pengambilan sampel pada penelitian mengunakan teknik total sampling dengan sampel sebanyak 60 orang siswi. Instrumen penelitian yaitu dengan penyebaran kuesioner, data diolah secara manual yaitu dengan penyajian data dalam bentuk tabel distribusi frekuensi. Penelitian ini dilakukan pada tanggal 14 april 2014, tempat penelitan di SMK N 4 Pekanbaru, dan cara pengambilan data mengunakan kuesioner. Hasil penelitian menunjukan bahwa dari hasil Rekapitulasi Distribusi Frekuensi Gambaran Pengetahuan Responden tentang Flour Albus di kelas X Jurusan Busana Butik dan Tesktil SMK N 4 Pekanbaru Tahun 2014 dikategorikan tinggi sebanyak 11 orang ( 18,3 % ), sedang sebanyak 37 orang ( 62 % ), rendah sebanyak 12 orang (20 %). Walaupun demikian diharapkan kepada SMK N 4 Pekanbaru agar penduli kepada siswa/i terhadap semua yang menyangkut dengan masalah pengetahuan kesehatan dan mengaplikasikan pengetahuan kesehatan tersebut ke lingkungan sekolah, keluarga dan masyarakat karena derajat kesehatan mempengaruhi pengetahuan Flour Albus.Flour Albus ( Keputihan ) adalah cairan yang keluar berlebihan dari vagina bukan merupakan darah, tidak berupa darah, Flour Albus keadaan yang dapat terjadi fisilogis. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran pengetahuan siswi tentang Flour Albus di kelas X jurusan jurusan busana butik dan tekstil SMK N 4 Pekanbaru tahun 2014. Metode penelitian ini menggunakan metode deskrpitif. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 60 orang siswi. Teknik pengambilan sampel pada penelitian mengunakan teknik total sampling dengan sampel sebanyak 60 orang siswi. Instrumen penelitian yaitu dengan penyebaran kuesioner, data diolah secara manual yaitu dengan penyajian data dalam bentuk tabel distribusi frekuensi. Penelitian ini dilakukan pada tanggal 14 april 2014, tempat penelitan di SMK N 4 Pekanbaru, dan cara pengambilan data mengunakan kuesioner. Hasil penelitian menunjukan bahwa dari hasil Rekapitulasi Distribusi Frekuensi Gambaran Pengetahuan Responden tentang Flour Albus di kelas X Jurusan Busana Butik dan Tesktil SMK N 4 Pekanbaru Tahun 2014 dikategorikan tinggi sebanyak 11 orang ( 18,3 % ), sedang sebanyak 37 orang ( 62 % ), rendah sebanyak 12 orang (20 %). Walaupun demikian diharapkan kepada SMK N 4 Pekanbaru agar penduli kepada siswa/i terhadap semua yang menyangkut dengan masalah pengetahuan kesehatan dan mengaplikasikan pengetahuan kesehatan tersebut ke lingkungan sekolah, keluarga dan masyarakat karena derajat kesehatan mempengaruhi pengetahuan Flour Albus.
TINGKAT PENGETAHUAN KELUARGA DALAM MERAWAT PASIEN STROKE RUANG MERAK II DI RUMAH RSUD ARIFIN ACHMAD PEKANBARU Yunus, Muhammad Kailani; Roza, Andalia; Wahyuni, Sri Intan
Jurnal Keperawatan Abdurrab Vol 1 No 1 (2016)
Publisher : PROGRAM STUDI DIII KEPERAWATAN UNIVERSITAS ABDURRAB PEKANBARU

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (54.842 KB)

Abstract

Stroke is a disease of functional brain disorders such as nerve paralysis (neurologic deficit) due to impaired blood flow minds around. Knowledge keuarga very influential and important role in the healing process of stroke patients. The purpose of this study to determine how the level of knowledge of the family in caring for stroke patients at the space Merak II hospitals Arifin Achmad Pekanbaru 2013. This research is quantitative, descriptive design. The population in this study were all relatives of patients who had a stroke who were treated at the Peacock Room II hospitals Arifin Achmad. The samples in this study using accidental sampling technique with a sample of 30 men in this study. Research tool that uses the questionnaire. From the analysis of the data obtained the majority of respondents 30-39 years as many as 15 people (50%), the majority of the level of knowledge of the family in caring for stroke patients at home higher by 7 people (23.33%), while as many as 18 people (60%), much lower 5 people (16.66%). expect to health professionals and to better provide health education especially families of stroke patients who would go home in order to care for stroke patients at home.
PERILAKU SISWA TENTANG KESEHATAN GIGI DI SD NEGERI 005 GUNUNG MALELO KOTO KAMPAR HULU TAHUN 2017 Roza, Andalia; Ervani, -; Fitri, Ainil
Sistem Informasi Vol 8 No 2 (2018): Jurnal Photon
Publisher : Fakultas MIPA dan Kesehatan Universitas Muhammadiyah Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (409.883 KB)

Abstract

Dental hygiene in children is an important factor that should be considered as early as possible, because tooth decay that occurs at the age of children, can affect the growth of teeth at the next age.The purpose of this research is to know the description of students behavior about dental health at SD Negeri 005Gunung Malelo Koto Kampar Hulu Year 2017. The population in this study are students of Class IV and V which amounted to 78 people. The sampling technique used in this study is total sampling with a sample size of 78 people. Data collection is done by distributing questionnaires and then processed withediting, coding, data entry, tabulating, cleaning and then analyzed by univariate analysis. The result of the research shows that the students knowledge about dental health mostly have enough knowledge of 35 people (44,9%), student attitude about dental health majority have positive attitude as much 40 people(51,3%), and students action about majority dental health ever As many as 52 people (66.7%). It is expected that the State Elementary School 005 Gunung Malelo Koto Kampar Hulu in order to continue the socialization and continuous health education to the students about dental health.
EFEKTIFITAS TERAPI ASMAUL HUSNA TERHADAP PENURUNAN SKALA NYERI PADA PASIEN FRAKTUR DI RSUD PROVINSI RIAU Wulandini, Putri; Roza, Andalia; Safitri, Santi Riska
Jurnal Endurance Vol 3, No 2 (2018): Jurnal Endurance: Kajian Ilmiah Problema Kesehatan
Publisher : Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDIKTI) Wilayah X

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (274.882 KB) | DOI: 10.22216/jen.v3i2.3116

Abstract

Fracture in Indonesia becomes the third rank death causing under the coronary heart attack and tuberculosis. Fracture is dissolution of the bone continuality which is caused by suddenly or more spirit, causing the according to licking, bending destruction, twisting and pulling. The research aims to determine effectivity of the Asmaul Husna therapy on the fracture patient in the dahlia room of Arifin Achmad general hospital of riau province. The research was operated on 01 March until 26 March. The research design was quasy experiment by pre test design and post test design with control. Sample in this research is as many as 30 peoples, 15 peoples for the experiment group and 15 peoples for the control group. The used measurement equipment was observation sheet and given the Asmaul Husna therapy for the experiment group. The use analisys was univariate and bivariate by T-test . Outcome of the T-test showed that there is the difference of asmaul husna therapy average on p = 0,000 / p > 5 % (0,05), then it can be concluded than Ho rejected. The research outcome shows that the Asmaul Husna therapy is effective to reduce the pai scale on the fracture patient. Based on the research outcome, hopefully the nurse teaches the Asmaul Husna therapy for the patient and applies for the fracture patient.Fraktur di Indonesia menjadi penyebab kematian terbesar ketiga di bawah penyakit jantung koroner dan tuberkulosis. Fraktur  adalah terputusnya kontinuitas tulang yang disebabkan oleh kekuatan yang tiba-tiba dan berlebihan, yang dapat berupa pemukulan, penghancuran penekukan, pemuntiran atau penarikan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektifitas terapi Asmaul Husna pada pasien fraktur di ruangan Dahlia Rumah Sakit Umum Daerah Arifin Achmad Provinsi Riau. Penelitian ini dilakukan pada tanggal 01 Maret sampai 26 Maret Desain penelitian ini quasy eksperiment dengan rancangan pre test and post test design with control. Sampel pada penelitian ini sebanyak 30 orang, 15 orang sampel untuk kelompok eksperimen dan 15 orang untuk kelompok kontrol. Alat ukur yang digunakan adalah lembaran observasi dan diberikan terapi asmaul husna pada kelompok eksperimen. Analisis yang digunakan adalah univariat dan bivariat dengan uji T-test. Hasil uji T-test menunjukkan bahwa terdapat perbedaan rata-rata terapi Asmaul Husna dengan nilai p=0,000 / p<5 % (0,05). Jadi dapat disimpulkan bahwa Ho ditolak. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terapi Asmaul Husna efektif untuk mengurangi skala nyeri pada pasien fraktur. Berdasarkan hasil penelitian ini diharapkan perawat mengajarkan penggunaan terapi asmaul husna pada pasien dan menerapkannya pada pasien fraktur.
KONTRIBUSI PENGETAHUAN DAN SIKAP MAHASISWA D III KEPERAWATAN DI PEKANBARU TENTANG RESPON TIME TRIAGE SEBELUM PRAKTEK KLINIK DI RUANG GAWAT DARURAT TAHUN 2018 Putri Wulandini, Andalia Roza,
Menara Ilmu Vol 12, No 11 (2018): Vol. XII No. 11 Oktober 2018
Publisher : LPPM Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33559/mi.v12i11.1049

Abstract

The knowledge, attitudes and abilities of IGD personnel are indispensable in makingdecisions that are not possible in sorting out during triage in more optimal and targetedsituations. Diploma nursing students are the most students who are internships inhospitals, be they government hospitals and non government education hospitals. One ofthe rooms entered by this nursing student is an emergency unit. This study aims todetermine the relationship of knowledge and attitudes of the students of D III of Nursing inPekanbaru on the response time triage before the clinic practice in the emergency room.This research uses quantitative research type with cross sectional research design. Thesample of this research is D III student of Nursing which will be done clinic practice inemergency room in Pekanbaru city with the number of 171 students. The samplingtechnique used is total sampling using inclusion and exclusion criteria. Instrument whichis knowledge and attitude about triage response time. Data processing includes editing,coding, processing, cleaning, and tabulating. Analysis of univariate and bivariate analysisdata with the help of SPSS. The result of the research was obtained by good knowledge asmany as 120 students (70.2%) and poor knowledge as many as 51 students (29.8%); goodattitude as many as 97 students (56.7%) and bad attitude as many as 74 students (43.3%);and there is a significant relationship between knowledge and attitude with p-value 0,00.Suggestions for educational users to further motivate learners to learn more about triageresponses in order to avoid triangle selection.Keywords: Triage response time, knowledge, attitude
HUBUNGAN GAYA HIDUP DENGAN KEJADIAN HIPERTENSI DI PUSKESMAS DUMAI TIMUR DUMAI-RIAU Andalia Roza, Andalia
Jurnal Kesehatan - STIKes Prima Nusantara Vol 7, No 1 (2016)
Publisher : STIKes Prima Nusantara Bukittinggi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (280.243 KB) | DOI: 10.35730/jk.v7i1.305

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan gaya hidup dengan kejadian hipertensi di Puskesmas Dumai Timur Dumai-Riau Tahun 2009. Jenis Penelitian ini adalah Cross Sectional dengan responden 101 orang. Data dikumpulkan menggunakan kuisioner dengan skala guttman untuk variabel gaya hidup dan hasil tekanan darah responden. Analisa bivariat dengan tabulasi silang yaitu Chi Square. Hasil Penelitian menunjukkan sebanyak 50,50% responden memiliki gaya hidup buruk dan 67,33% responden tidak hipertensi. Tidak terdapat hubungan bermakna antara gaya hidup dengan kejadian hipertensi (p>0,05).
FAKTOR- FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KESEHATAN GIGI DAN MULUT Sri Nopriyani, Andalia Roza
Menara Ilmu Vol 11, No 78 (2017): Vol. XI Jilid 1 No. 78, November 2017
Publisher : LPPM Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33559/mi.v11i78.420

Abstract

Kesehatan gigi dan mulut memiliki peranan yang besar dalam kehidupan manusia, terutama dalam proses pencernaan makanan. Untuk itu kesehatan gigi dan mulut anak sangat penting karena perawatan yang baik akan mempengaruhi kesehatan anak secara menyeluruh. Tujuan dari penelitian ini adalah untukmengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi kesehatan gigi dan mulut pada siswa SDN 007 Padang Mutung Kecamatan Kampar Kabupaten Kampar.Jenis penelitian  bersifat kuantitatif dengan desain cross sectional. Penelitian ini dilakukan di SDN 007 Padang Mutung pada tanggal 10 – 15 April 2017.Populasi adalah seluruh siswa kelas III, IV, dan V berjumlah 77 siswa.Tekhnik pengambilan sampel adalah total sampling. Pengumpulan data dengan kuesioner kemudian diolah dengan cara editing, coding, entry, cleaning, selanjutnya dianalisa secara univariat dan bivariat. Hasil penelitian yang didapatkan berjumlah 73 responden. Dari analisa bivariat didapatkan variabel yang berhubungan dengan kesehatan gigi dan mulut yaitu kebersihan/hygiene (PValue 0,001), konsumsi permen (PValue 0,000), konsumsi cokelat (PValue 0,000), dan gangguan menelan (PValue 0,000), sedangkan variabel yang tidak berhubungan yaitu makanan/diet (PValue 0,941). Kata Kunci        :Kesehatan Gigi dan Mulut, Anak.