Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

ANALISIS PERAN KEPEMIMPINAN KEPALA BAZNAS KABUPATEN KARAWANG Rizky Maulana; Syifa Pramudita Faddila
Jurnal Pijar Vol 1 No 3 (2023): Jurnal Pijar : Studi Manajemen dan Bisnis
Publisher : PT Naureen Digital Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Leadership role is the ability/expertise of a person who can influence and can motivate others to do something according to a common goal. Another definition of leadership is a set of behaviors that are expected to be carried out by a person according to his position as a leader. The role of leadership includes the process of influencing in determining the organization or institution, motivating the behavior of followers to achieve goals, influencing to improve the group and culture his. This study aims to analyze the leadership role of the head of BAZNAS Karawang Regency. This research is the result of field research using qualitative methods. Data collection techniques in this study are: observation and interviews. The conclusion from the results of this study is that leadership role applied by BAZNAS Karawang Regency is to prioritize brotherhood between employees with other, so as to form a cohesiveness of the performance. In the context of communication, the head of BAZNAS Karawang Regency applies a charismatic communication pattern so that the role of leaders like this will build management management quality performance by creating a pattern of communication that is well connected between superiors and subordinates. The Head of BAZNAS Karawang Regency in making decisions also took steps in deliberations where all the suggestions given from the work team without exception
Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Strategi Manajemen Sumber Daya Manusia Pada Baznas Kabupaten Karawang Rizky Maulana; Asep Jamaludin; Nandang Nandang
Journal of Economic, Bussines and Accounting (COSTING) Vol 7 No 5 (2024): Journal of Economic, Bussines and Accounting (COSTING)
Publisher : Institut Penelitian Matematika, Komputer, Keperawatan, Pendidikan dan Ekonomi (IPM2KPE)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31539/costing.v7i5.11789

Abstract

Penelitian ini dirancang, dengan tujuan untuk mengetahui serta mengidentifikasi faktor apa saja yang mempengaruhi strategi manajemen sumber daya manusia pada Badan Amil Zakat Nasional Kabupaten Karawang. Metode penelitian yang digunakan dalam studi ini adalah pendekatan deskriptif kualitatif. Penggalian informasi yang digunakan yaitu wawancara, observasi dan dokumentasi. Untuk menguji keabsahan data pada penelitian ini, teknik triangulasi yang digunakan adalah triangulasi sumber. Peneliti menerapkan teknik analisis data dengan empat tahap yaitu pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menemukan bahwa Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Strategi Manajemen Sumber Daya Manusia Pada BAZNAS Kabupaten Karawang yaitu: Faktor-faktor internal meliputi: (1) Kebijakan Pimpinan BAZNAS Kabupaten Karawang, (2) Rencana Strategis BAZNAS Kabupaten Karawang, (3) Keorganisasian BAZNAS Kabupaten Karawang, (4) Budaya Organisasi Pada BAZNAS Kabupaten Karawang, dan (5) Kinerja Penghimpunan BAZNAS Kabupaten Karawang. Sementara itu, faktor-faktor eksternal meliputi: (1) Regulasi Pemerintah Kabupaten Karawang, (2) Dukungan Pemerintah Kabupaten Karawang, serta (3) Sosial Budaya Masyarakat Kabupaten Karawang. Berdasarkan penelitian Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Strategi Manajemen Sumber Daya Manusia Pada BAZNAS Kabupaten Karawang adalah faktor internal dan eksternal organisasi. Disarankan BAZNAS Kabupaten Karawang terus memelihara dan menguatkan budaya organisasi, memanfaatkan dukungan pemerintah, dan meningkatkan sosialisasi serta edukasi literasi zakat kepada masyarakat.