Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Media Pembelajaran Berbasis Android dengan Pendekatan Edutainment Kelas X DKV di SMKN 1 Kinali Silva Wilandra Suri; Regina Darman; Ade Pratama
Jurnal Pustaka Data (Pusat Akses Kajian Database, Analisa Teknologi, dan Arsitektur Komputer) Vol 3 No 1 (2023): Jurnal Pustaka Data (Pusat Akses Kajian Database, Analisa Teknologi, dan Arsitekt
Publisher : Pustaka Galeri Mandiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55382/jurnalpustakadata.v3i1.421

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media pembelajaran berbasis android. Media pembelajaran adalah segala sesuatu yang dapat menyampaikan atau menyalurkan pesan dari suatu sumber secara terencana, sehingga terciptanya lingkungan yang kondusif (Susanto dan Akmal, 2019). Pendekatan edutainment menghasilkan media pembelajaran yang menyampaikan materi pembelajaran dengan kombinasi dari gambar, slide, video, audio dan animasi sehingga pembelajaran menjadi lebih menarik dan juga bisa menjadi sarana untuk melakukan tes atau kuis secara interaktif. Pada penelitian pengembangan ini, model yang peneliti gunakan adalah model pengembangan ADDIE. Validasi untuk ahli media 0,819 dengan kategori valid, validitas materi sebesar 0,811111 dengan kategori valid. Pada uji praktikalitas data praktikalitas guru 90,97222% dan respon siswa sebesar 89,02597% dengan kategori sangat praktis. Dengan demikian dapat diartikan respon guru dan siswa dalam pengembangan media pembelajaran berbasis android ini sangat praktis untuk digunakan dalam proses pembelajaran disekolah. Pada uji praktikalitas data praktikalitas guru 90,97222% dan respon siswa sebesar 89,02597% dengan kategori sangat praktis. Dengan demikian dapat diartikan respon guru dan siswa dalam pengembangan media pembelajaran berbasis android ini sangat praktis untuk digunakan dalam proses pembelajaran di sekolah.