Budiawan
Pendidikan Guru Sekolah Dasar, FKIP Universitas Muhammadiyah Sukabumi

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA PEMAHAMAN MELALUI METODE PEMBELAJARAN SAINTIFIK DI SEKOLAH DASAR Budiawan; Dyah Lyesmaya; Din Azwar Uswatun
Jurnal Binagogik Vol. 10 No. 2 (2023): JURNAL BINAGOGIK
Publisher : LPPM STKIP Bina Bangsa Meulaboh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (537.714 KB) | DOI: 10.61290/pgsd.v10i2.467

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan keterampilan membaca pemahaman melalui metode pembelajaran saintifik dalam pembelajaran bahasa indonesia di sekolah dasar. Penelitian ini dilakukan oleh penulis di kelas III SDN Harapan, dengan subjek penelitian 36 siswa. Metode yang digunakan yaitu menggunakan penelitian tindakan kelas. PTK dengan menggunakan analisis deskriptif. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan selama dua siklus, penulis berkesimpulan bahwa metode saintifik dapat meningkatkan kemampuan membaca pemahaman, hal tersebut dibuktikan dari hasil pengukuran yang telah dilakukan oleh penulis dengan berdasarkan pada lembar observasi penilaian kemampuan membaca pemahaman maka terlihat pada siklus I hasil kemampuan membaca permulaan siswa memperoleh nilai rata-rata sebesar 73 dengan 23 siswa memiliki nilai di atas KKM dan pada siklus II terdapat kenaikan dimana nilai rata-rata siswa mencapai 81 dan siswa yang memiliki nilai di atas KKM sebanyak 28 orang siswa.