Claim Missing Document
Check
Articles

Development Of Non-Formal Primary School Education Tutor In Facing The Era Of Industrial Revolution 4.0 In Sukabumi City Nurasiah, Iis; Lyesmaya, Dyah; Ananta, Aidah; Sumiarsa, Deden; Ashlan, Dian
International Journal of Community Service Learning Vol 2, No 4 (2018): November 2018
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1013.98 KB) | DOI: 10.23887/ijcsl.v2i4.16246

Abstract

The rapid movement of information technology becoming one of many factors for developing education. This factor is more important today because nowdays we are increasingly unable to separate our lives from information technology.  education is one of the elements affected by the rapid growth of information technology. like it or not we have to balance and adapt to this growth. The Center for Community Learning Activities (PKBM) is an alternative choice for getting an education outside of formal education. In Sukabumi the existence of PKBM needs to be developed and modernized because it has not been touched by professionals. PGSD's dedication team answered this challenge by providing assistance and training at two PKBMs in the city of Sukabumi.  the methodology carried out includes five stages, namely, group selection, socialization, training, reflection, and monitoring and evaluation. The program result is Collaboration between PKBM managers and PGSD Study Programs UMMI helped develop Non-Formal Elementary School Education programs in Sukabumi City
PENGARUH WAYANG SUKURAGA TERHADAP LITERASI SISWA KELAS TINGGI SD KOTA SUKABUMI Nurasiah, Iis; Lyesmaya, Dyah; Sumiarsa, Dedea
Jurnal Holistika Vol 3, No 2 (2019)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media wayang sukuraga terhadap literasi siswa sekolah menengah tingkat atas. Jenis yang diteliti adalah dalam bentuk Quasi Experimental Design dengan Noneequivalent Control Group Design. Sampel penelitian ini adalah siswa kelas IV Sekolah Dasar Cibungur dan Limusnunggal Kota Sukabumi. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan metode tes yang terdiri dari pretest dan posttest, dan metode dokumentasi. Pembelajaran yang dilakukan di kelas eksperimen menggunakan media wayang sukuraga sedangkan kelas kontrol menggunakan pembelajaran langsung. Pembelajaran dilakukan 4 kali di kelas eksperimen dan di kelas kontrol dengan materi yang sama, yaitu mendengarkan cerita. Hasil perhitungan menunjukkan siswa kelas eksperimen memiliki hasil belajar rata-rata yang lebih tinggi dibandingkan dengan kelas kontrol. Nilai akhir rata-rata dari kelas eksperimen adalah 85 sedangkan kelas kontrol adalah 78. Selain itu, hasil tes dari uji T menunjukkan nilai signifikansi 0,000. Nilai signifikansi lebih kecil dari 0,05, artinya ada perbedaan yang signifikan dalam hasil antara kelas eksperimen dan kelas kontrol. Berdasarkan hasil penelitian, dapat disimpulkan bahwa media pembelajaran wayang sukuraga memiliki pengaruh terhadap literasi siswa kelas IV dalam materi mendengarkan cerita.
PENGARUH KETERLIBATAN ORANG TUA DALAM BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA SEKOLAH DASAR NEGERI PINTUKISI Safitri, Ayu; Azwar Uswatun, Din; Lyesmaya, Dyah
Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang Vol. 6 No. 2 (2020): Volume 6, Nomor 2, Desember 2020
Publisher : STKIP Subang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36989/didaktik.v6i2.129

Abstract

The purpose of this study is to describe the influence of parental involvement on learning achievement in the Pintukisi Public Elementary School in Sukabumi City. This research was conducted at the Pintukisi Public Elementary School in Sukabumi City. The method used in this research is quantitative method. The type of research used is ex post facto. Data collection techniques that researchers use in this study are observation, interviews, questionnaires, and documentation. The sampling technique used is the probability sampling type of random sampling and in this case there are 30 students and 30 parents. In this study, data analysis used is correlation statistical analysis, analysis prerequisite test, and final analysis or hypothesis testing. The results showed that there was an influence of parental involvement on learning achievement in Pintukisi Public Elementary School, Sukabumi City. The magnitude of the effect of parental involvement in learning on student achievement is high with an R coefficient of 0.731. The contribution of variable X to Y was 0.508 or 50.8% then the remaining 49.2% was determined by other factors.
Analisis Indikator Ecoliteracy Perspektif Goleman Pada Buku Siswa Kelas IV Tema 9 Kayanya Negeriku Siti Nurhalisa; Dyah Lyesmaya; Iis Nurasiah
DIKDAS MATAPPA: Jurnal Ilmu Pendidikan Dasar Vol 3, No 2 (2020): September
Publisher : STKIP Andi Matappa Pangkep

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31100/dikdas.v3i2.738

Abstract

The purpose of this study was to describe the suitability of the ecoliteracy content contained in the fourth grade students' book theme 9 riches of my country with the Goleman perspective ecoliteracy indicator which is focused on social studies subject matter. The indicators are 1) developing empathy for all forms of life, 2) practicing survival as the action of community groups, 3) making things that are invisible become visible, 4) anticipating unexpected impacts, and 5) understanding how natural life takes place. This type of research used in this study is a qualitative descriptive method. The method of collecting data in this study used content analysis. Content analysis aims to describe the characteristics of the content or messages objectively, where the results of the analysis will be generally presented and then concluded. The results showed that there were five indicators of Goleman's perspective ecoliteracy found in student books from sub-themes 1 to 3 in 26 sentences of social studies material.
Analisis Karakter Toleransi Tema Indahnya Keragaman Di Negeriku Pada Buku Siswa Kelas IV SD Indri Triyani Putri; Dyah Lyesmaya; Arsyi Rizqia Amalia
DIKDAS MATAPPA: Jurnal Ilmu Pendidikan Dasar Vol 3, No 2 (2020): September
Publisher : STKIP Andi Matappa Pangkep

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31100/dikdas.v3i2.670

Abstract

This study aims to analyze the indicators of tolerance character contained in the material for the fourth grade students of SD Tema The Beauty of Diversity in My Country. The type of research used is descriptive qualitative. The research method used was content analysis. The data taken in this study were the load of tolerance characters in the sentences contained in the student books on social studies material. The subject used in this research is the book of the fourth grade students of the 2013 curriculum at the theme The Beauty of Diversity in My Country. The data analysis technique is done by reducing data, presenting the data which is divided into two stages, namely data classification, data description and interpretation, and drawing conclusions. The results showed that all indicators of tolerance character contained in textbook learning materials, the distribution of tolerance character indicators in learning materials was evenly distributed, except for the anti-phobia sub-indicators contained in the aspect of peace (not included in theme 7), techniques for integrating tolerance character indicators with material learning is carried out through reading texts contained in student books.
Pengaruh Media Film Animasi Terhadap Penguasaan Kosakata Bahasa Inggris Siswa Sekolah Dasar Silva Lisnawaty Hidayat; Arsyi Rizqia Amalia; Dyah Lyesmaya
DIKDAS MATAPPA: Jurnal Ilmu Pendidikan Dasar Vol 4, No 3 (2021): September
Publisher : STKIP Andi Matappa Pangkep

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31100/dikdas.v4i3.1248

Abstract

English is a universal language that needs to be mastered in order to be able to compete with the development of this world. Therefore, learning English needs to be given at elementary school age. In language learning the most basic thing is vocabulary. Mastery of vocabulary also determines one's language ability. However, in learning in elementary schools, media assistance is needed to help students understand the material. Technological developments are increasingly rapid, with that learning media that can be used are increasingly diverse, one of which is animated films. This study aims to determine the effect of animated film media on vocabulary mastery of fifth grade students in elementary school. From the results of data analysis, it was concluded that: 1) it was found that there was an effect on students' vocabulary from animated film media with a significant value of 0.00 < 0.05, those Ho was rejected and H1 was accepted. 2) the average difference in student learning outcomes with a value of 42.18 in the control class and 45.18 in the experimental class. Based on these findings, it can be concluded that the animated film media has a significant influence on the vocabulary mastery of elementary school students.
Pengaruh Media Wayang Sukuraga Terhadap Keterampilan Menulis Deskripsi Pada Siswa Kelas Tinggi Sekolah Dasar Nawaliyatul Hilwa; Iis Nurasiah; Dyah Lyesmaya
Primary: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar Vol 10, No 6 (2021)
Publisher : Laboratorium Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (729.139 KB) | DOI: 10.33578/jpfkip.v10i6.8428

Abstract

 Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media wayang sukuraga terhadap keterampilan menulis deskripsi pada siswa kelas tinggi sekolah dasar. Jenis penelitian yang digunakan yaitu Quasi Experimental designs dan desain penelitian Nonequivalent Control Group Design. Populasi penelitian ini yaitu siswa kelas V Madrasah Ibtidaiyah Rambay tahun ajaran 2020/2021. Sampel ditentukan dengan sampling jenuh. Sampel penelitian ini yaitu kelas V B sebagai kelompok eksperimen berjumlah 20 siswa dan kelas V A sebagai kelompok kontrol berjumlah 20 siswa. Data hasil penelitian keterampilan menulis deskripsi dihasilkan dari instrumen berupa tes uraian yang berjumlah satu soal yang telah divalidasi. Data keterampilan menulis deskripsi dianalisis dengan menggunakan  uji T dua sampel independen. Hasil uji tersebut menghasilkan nilai sig. 0,025 nilai tersebut lebih kecil dari 0,05 artinya H₀ ditolak H₁ diterima. Berdasarkan hasil tersebut dapat disimpulkan terdapat perbedaan yang signifikan antara kelas eksperimen dan kelas kontrol. Media wayang sukuraga berpengaruh terhadap keterampilan menulis deskripsi siswa. 
MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS DESKRIPSI MELALUI MEDIA E-LKS WAYANG SUKURAGA PADA SISWA KELAS III DI SEKOLAH DASAR Halimah Halimah; Dyah Lyesmaya; Arsyi Rizqia Amalia; Ira Komala; Mastoah Mastoah
Primary: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar Vol 11, No 2 (2022)
Publisher : Laboratorium Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (536.335 KB) | DOI: 10.33578/jpfkip.v11i2.8872

Abstract

Artikel ini mencakup pembahasan tentang peningkakan keterampilan menulis deskripsi siswa melalui media E-LKS Wayang Sukuraga. Metode yang diterapkan yaitu PTK (Penelitian Tindakan Kelas) untuk memperbaiki permasalahan pembelajaran di kelas. Populasi pada penelitian dilaksanakan di kelas III SDN Mekarjaya tahun ajaran 2021/2022 dengan jumlah 8 siswa diantaranya terdiri 4 siswa laki-laki dan perempuan. Data penelitian menggunakan observasi dan tes. Hasil data menyatakan bahwa penerapan media E-LKS wayang sukuraga mampu meningkatkan keterampilan menulis deskripsi siswa. Dilihat dari hasil tes akhir menulis deskripsi siswa mengalami peningkatan yang signifikan dari nilai prasiklus, siklus I dan siklus II yang telah dibahas. Berdasarkan data awal penelitian, nilai rata-rata tes menulis deskripsi mencapai 63, masih lebih rendah dari nilai KKM yang ditentukan di sekolah. Selanjutnya setelah menerapkan ELKS wayang sukuraga pada siklus I skor menulis deskripsi yaitu 71 kemudian pada siklus II skor menulis deskripsi yaitu 80. Dapat disimpulkan bahwa penggunaan media ELKS dapat meningkatkan keterampilan menulis deskripsi siswa kelas III SDN Mekarjaya.  
PENGGUNAAN MEDIA MAPS BERBASIS DARING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN SPASIAL SISWA Dyah Lyesmaya; Suci Amelia Putri; Andi Nurrochmah
Jurnal PGSD Vol 6 No 2 (2020): Juli-Desember
Publisher : PGSD Universitas Muhammadiyah Cirebon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32534/jps.v6i2.1540

Abstract

This study explains the background that contains the subject of an education and a knowledge of knowledge relating to learning Ips, discussion of the Qur'an related to the science of Ips. The purpose of this study is to describe the results obtained from the use of online-based Maps media with students' spatial ability, while a Mpas media measures consisting of (1) preliminary activities, (2) conveying, (3) presenting, (4) explaining , (5) demonstrating (6) the cover. The research design used in this study was the classroom action research (CAR) method. This research method uses a Classroom Action Research with a cycle model developed by Kemmis and MC Taggart. A study was carried out in 2 cycles which in cycle I and II were carried out online. There are two findings here: (1) theoretical benefits explaining the results of this study can be useful for adding insight and developing material in applying online Maps-based media in social studies learning processes in Spatial abilities, (2) practical benefits, practical benefits here are four parts namely (a) for students, (b) for teachers, (c) for schools, (d) for researchers. Keywords: Media Maps, Spatial Capability
ANALISIS PERSEPSI SISWA DALAM MELAKSANAKAN PEMBELAJARAN DARING DI SEKOLAH DASAR Nani Nuraini; Arsyi Rizqia Amelia; Dyah Lyesmaya
Jurnal PGSD Vol 7 No 1 (2021): Januari-Juni
Publisher : PGSD Universitas Muhammadiyah Cirebon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32534/jps.v7i1.1941

Abstract

ABSTRACT This study aims to describe the process of implementing online learning and to describe students' perceptions about the implementation of online learning in primary schools. The study used a descriptive qualitative approach and the research subjects were teachers of class Vb and class Vb students totaling 35 students. Interviews with teachers and questionnaire sheets given to students via google form are the data collection techniques used. The data analysis technique starts from data reduction, data presentation and conclusion drawing. The results showed that the implementation of online learning was not much different from the face-to-face implementation, even the lesson plans used for online learning still used face-to-face lesson plans. However, the delivery is slightly different because it is done online, there are some additions in delivering the material being taught. There are several obstacles that are felt by students in online learning, one of which is the inadequate communication tools and the absence of an internet quota. For students 'perceptions of the implementation of learning based on student answers, it can be said both for acceptance and assessment, but for students' understanding it is only good enough. This happens because of several obstacles that are felt by the students themselves. Keywords: Student Perceptions, Online Based ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan proses pelaksanaan pembelajaran daring dan untuk mendeskripsikan persepsi siswa tentang pelaksanaan pembelajaran daring di sekolah dasar. Penelitian menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dan subjek penelitiannya adalah guru kelas Vb dan siswa kelas Vb yang berjumlah 35 orang siswa. Wawancara kepada guru dan lembar angket yang diberikan kepada siswa melalui google form adalah teknik pengeumoulan data yang digunakan. Teknik analisis data dimulai dari reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukan bahwa pelaksanaan pembelajaran daring tidak jauh berbeda dengan pelaksanaan tatap muka, bahkan RPP yang digunakan untuk pembelajaran daring juga masih menggunakan RPP tatap muka. Namun dalam penyampaiannya sedikit berbeda karena dilakukan secara daring, ada beberapa tambahan dalam menyampaikan materi yang diajarkan. Ada beberapa hambatan yang dirasakan oleh siswa dalam pembelajaran daring, salah satunya terdapat pada alat komunikasi yang tidak memadai dan tidak adanya kuota internet. Untuk persepsi siswa terhadap pelaksanaan pembelajaran pembelajaran berdasarkan jawaban siswa bisa dikatakn baik untuk penerimaan dan penilaian namun untuk pemahaman siswanya hanya sebatas cukup baik. Hal tersebut terjadi karena adanya beberapa hambatan yang dirasakan oleh siswa itu sendiri Kata Kunci: Persepsi Siswa, Berbasis Daring