Noor Fu'jiyat
Universitas PGRI Semarang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengembangan Bahan Ajar Leaflet Berdasarkan Teori Bruner Berbasis Android untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Noor Fu'jiyat; Widya Kusumaningsih; Aurora Nur Aini
Imajiner: Jurnal Matematika dan Pendidikan Matematika Vol 5, No 2 (2023): Imajiner: Jurnal Matematika dan Pendidikan Matematika
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/imajiner.v5i2.13723

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan bahan ajar leaflet dalam meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa. Jenis penelitian ini adalah penelitian Research and Development dengan menggunakan model pengembangan ADDIE. Sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI OTKP 1 dan XI OTKP 2 yang dipilih secara acak. Data penelitian ini berupa data kuantitatif yang diperoleh dari rata-rata nilai pre-test, post-test, dan N-Gain. Kemudian dianalisis dengan Uji Normalitas, Uji Homogenitas, Uji t, dan Uji N-Gain. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata nilai N-Gain kelas kontrol 0,3 sedangkan untuk kelas eksperimen 0,8. Dengan demikian, pembelajaran menggunakan bahan ajar leaflet berpengaruh signifikan terhadap peningkatan kemampuan berpikir kritis siswa pada materi program linear.