Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

Pengaruh Fasilitas Belajar Terhadap Kinerja Guru di Madrasah Ibtidaiyah Pancasila Mojokerto Jawa Timur Sani Mawarni; Ahmad Hilmy Jilan Madani
Aliansi : Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol 18, No 1 (2023): ALIANSI : Jurnal Manajemen dan Bisnis
Publisher : Sekolah Tinggi Manajemen IMMI Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46975/aliansi.v18i1.477

Abstract

Fasilitas belajar adalah merupakan sarana dan prasarana yang harus tersedia untuk melancarkan kegiatan pendidikan di sekolah juga di sebut sarana prasaran sekolah. Kinerja guru merupakan elemen penting dalam pendidikan, selain itu juga merupakan penentu tinggi rendahnya kualitas pendidikan. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui besarnya pengaruh variabel Fasilitas Belajar terhadap Kinerja Guru di Madrasah Ibtidaiyah Pancasila Mojokerto Jawa Timur.Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif dan teknik pengambilan sampel yang dipakai dalam penelitian ini penulis menggunakan teknik Total Sampling (Secara keseluruhan). Dimana setiap anggota populasi mempunyai peluang yang sama untuk dipilih sebagai sampel secara keseluruhan, namun yang dijadikan sampel dalam penelitian ini adalah seluruh 30 orang populasi yang ada di jadikan seluruhnya ada 30 orang sampel.Berdasarkan hasil analisa regresi bahwa ternyata variabel Fasilitas Belajar dapat meningkatkan Kinerja Guru diperoleh  nilai Y = 6,100 + 0,834 X., ada pengaruh positif terhadap Kinerja Guru diperlukan pembuktian dengan dilakukannya uji hipotesis variabel Fasilitas Belajar terhadap Kinerja Guru diperoleh nilai thitung sebesar = 7,751 nilai ttabel pada (28) sebesar = 1,701, maka Ho ditolak dan Ha diterima berarti mempunyai bukti, bahwa Fasilitas Belajar terhadap Kinerja Guru terdapat pengaruh yang signifikan.  Sedangkan hasil analisa terdapat pengaruh positif antara variabel Fasilitas Belajar terhadap Kinerja Guru diperoleh nilai sebesar 0,826 sehingga dapat disimpulkan bahwa pengaruhnya kuat atau nilai Koefisien determinasinya (KD) sebesar : 68,2%.  Jadi tingkat pengaruh antara variabel Fasilitas Belajar terhadap Kinerja Guru sebesar 68,2% dan sisanya sebesar 31,8% dipengaruhi faktor lainnya yang tidak diamati oleh penulis secara keseluruhan.
PENGARUH LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PERUSAHAAN JACKAL HOLIDAYS JAKARTA Wiwit Damayanti; Anna Zaitiainun Al-Jahra; Andarias Sambo; Sani Mawarni
Equilibrium Point : Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol 7, No 1 (2024): Equilibrium Point : Jurnal Manajemen dan Bisnis
Publisher : Sekolah Tinggi Manajemen IMMI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46975/ebp.v7i1.540

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh lingkungan kerja terhadap kinerja Karyawan Pada Perusahaan Jackal Holidays Jakarta. Hasil dari penelitian ini membuktikan bahwa peranan sumber daya manusia dalam organisasi penting keberadaannya bagi kelangsungan dan perkembangan organisasi.Metode yang digunakan yaitu kuantitatif, jawaban responden untuk kuesioner yang berhubungan dengan lingkungan kerja terhadap kinerja kinerja karyawan pada perusahaan Jackal Holidays Jakarta rata-rata memberikan gambaran bahwa variabel-variabel yang diamati menunjukkan hal-hal yang sudah baik. Dari hasil pengolahan kuesioner diketahui bahwa dari jumlah 42 responden. Kuesioner tersebut dibuat dengan menggunakan skala likert. Teknik alanalisis yang digunakan meliputi uji regresi sederhana, uji korelasi, uji hipotesis secara parsial dan uji hipotesis secara simultan dan uji koefisien determinasi dengan menggunakan aplikasi SPSS versi 25. Hasil penelitian menunjukan bahwa lingkungan kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan pada perusahaan Jackal Holidays Jakarta.
PENGARUH SISTEM INFORMASI DAN PENGAWASAN TERHADAPEFEKTIVITAS KERJAKARYAWAN PADA PT. ANEKATAMBANG PERSERO TBK Sani Mawarni; Muhammad Rifhananda
Equilibrium Point : Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol 3, No 1 (2020): EQUILIBRIUM POINT : JURNAL MANAJEMEN DAN BISNIS
Publisher : Sekolah Tinggi Manajemen IMMI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46975/ebp.v3i1.400

Abstract

Company to be a production activity unit that managed economy sources to prepare goods and service for society as a mean to get profit and so that can satisfy society need. Problem Formulation: 1) What found information system influence towards employee work effectiveness in PT. Aneka Tambang Persero Tbk?; 2) What found supervision influence towards employee work effectiveness in PT. Aneka Tambang Persero Tbk?; 3) how big information system influence and supervision according to together towards employee work effectiveness in PT. Aneka Tambang Persero Tbk? Watchfulness Result: 1) Found positive influence and significant between information system towards employee work effectiveness in PT. Aneka Tambang Persero Tbk and indikator-indikator integration, input, mengorganisasi, decision making, dependability, produce, classification, need, criteria, mutual connected, output, information processing, arrangement, interacted and user. 2) Found positive influence and significant between supervision towards employee work effectiveness in PT. Aneka Tambang Persero Tbk and indikator-indikator co-ordinating, increase pegawasan, malar, intellectual, work result evaluation, guarantee indepedensi, supervise activity, memberika warning, decide work connection, character or character, existing law rule, work method, disagree with planning, effective and authority. 3) Found positive influence and significant between information system and supervision according to together towards employee work effectiveness in PT. Aneka Tambang Persero Tbk and indicator- indicator planning, composed well, divide task, carry out task with goodly, supporting tool, brainchild, task that accepted as according to skill, there uniformity, existence efefektivitas effective, ability, increase quality, good evaluation, agreement avoids deviation, coordination process and commitment.
PENGARUH IKLAN TOKOPEDIA WIB (WAKTU INDONESIA BELANJA) TERHADAP MINAT JUAL BELI MASYARAKAT DAERAH SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA Sani Mawarni; Muhammad Rais Al Hakim
Equilibrium Point : Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol 6, No 1 (2023): Equilibrium Point : Jurnal Manajemen dan Bisnis
Publisher : Sekolah Tinggi Manajemen IMMI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46975/ebp.v6i1.184

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana Pengaruh Iklan Tokopedia Terhadap Minat Jual Beli. Data penelitian ini menggunakan data primer yang diperoleh dari hasil penyebaran kuesioner kepada 70 responden. Sampel penelitian ini adalah masyarakat Daerah Singaparna Kab. Tasikmalaya yang menggunakan E-commers Tokopedia. Teknik analisis data menggunakan analisis korelasi. Hasil analisis data menunjukkan bahwa ada hubungan signifikan antara penggunaan Iklan Tokopedia WIB (Waktu Indonesia Belanja) Terhadap Minat Jual Beli. Pada pengujian sub hipotesis ditemukan bahwa ada pengaruh yang signifikan antara Isi Pesan dengan Minat Jual Beli. Ada Pengaruh yang tidak signifikan antara Format Pesan dengan Minat Jual Beli. Ada Pengaruh yang tidak signifikan antara Sumber Pesan dengan Minat Jual Beli. Ada Pengaruh yang signifikan antara Struktur Pesan dengan Minat Jual Beli. Dan adanya pengaruh Iklan Tokopedia Terhadap Minat Jual Beli dengan Nilai sig 0.000.05 dan Nilai F Hitung 14.2873.13 Ftabel.dengan Pengaruh iklan sebesar R=0.174 atau 17.4%.Kata Kunci : Iklan Tokopedia, Minat Jual Beli, Pengaruh.
PENERAPAN ANALISIS SWOT DALAM MENINGKATKAN KINERJA KARYAWAN DI WINDOFA APPAREL Andarias Sambo; Kunto Atmojo; Sani Mawarni; Mohammad Anno Zuhrias
Equilibrium Point : Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol 5, No 2 (2022): Equilibrium Point : Jurnal Manajemen dan Bisnis
Publisher : Sekolah Tinggi Manajemen IMMI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46975/ebp.v5i2.193

Abstract

Employee performance problems are closely related to the company's achievements, because employees are one of the main factors for the company in achieving the goals that have been set. The company's inability to improve the performance of its employees is an obstacle that must be faced by every company, including Windofa Apparel. This research is a qualitative descriptive study using the SWOT analysis method. Collecting data through literature and field studies with interview and observation techniques.“The results obtained are that the company's internal strengths and weaknesses are in an average internal position, while the company's external opportunities and threats are in a high external position. The position of the Windofa Apparel company is in cell II, namely in the growth strategy position which requires the company to choose a strategy that concentrates through horizontal integration. The strategy that can be used by Windofa Apparel in order to improve the performance of its employees is the SO (Strengths–Opportunities) strategy, actions that can be taken in the SO strategy include collaborating with other businesses, conducting performance development through company workshops for employees, and maximizing product promotions for both customers. new or old.Keywords: SWOT Analysis, Employee Performance