Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Perbandingan metode SAW, WP dan TOPSIS untuk menentukan daya tarik wisata di Jakarta : Comparison of SAW, WP and TOPSIS methods for determining tourist attraction in Jakarta Firmansyah Firmansyah; Resa Arfita H; Riske Aulia; Perani Rosyani
Jurnal Manajemen, Ekonomi, Hukum, Kewirausahaan, Kesehatan, Pendidikan dan Informatika Vol 1 No 02 (2022): Jurnal Manajemen, Ekonomi, Hukum, Kewirausahaan, Kesehatan, Pendidikan dan Infor
Publisher : Shofanah Media Berkah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Konsep program pendukung keputusan saat ini berkembang sangat cepat. Banyak  metode yang digunakan  dalam proses pengambilan keputusan. Tiga metode  dapat digunakan untuk menyelesaikan masalah Multi-Attribute Decision Making (MADM); Metode SAW, WP dan TOPSIS. Hal tersebut dikarenakan metode tersebut sederhana, mudah dipahami,  efisien secara komputasi, dan memiliki kemampuan untuk mengukur efisiensi relatif dari alternatif keputusan dalam bentuk matematis yang sederhana. Masalah dari penelitian ini adalah untuk memecahkan kasus MADM tertentu dimana mungkin sulit untuk menentukan metode mana yang paling penting diantara metode SAW, WP dan TOPSIS. Oleh karena itu, dilakukan uji sensitivitas untuk menentukan metode yang paling cocok antara SAW, WP dan TOPSIS untuk menyelesaikan kasus tersebut. Untuk masalah Multi Attribute Decision Making (MADM) terlebih dahulu dilakukan uji sensitivitas, dilanjutkan dengan  metode SAW, WP atau TOPSIS yang bertujuan untuk membantu setiap orang mengambil keputusan berdasarkan nilai alternatif terbaik.