Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

PENDAMPINGAN DAN PEMASARAN KELOMPOK TENUN IKAT INSANA Maximus L Taolin; Syaefudin Aziz; Desmon Redikson Manane; Adi Faisal Aksa; Marlinda Pala Bani
Jurnal Umum Pengabdian Masyarakat Vol 2 No 2 (2023): Jurnal Umum Pengabdian Masyarakat
Publisher : Yayasan Pendidikan Cahaya Budaya Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kegiatan pengabdian masyarakat kelompok tenun ikat insana dimulai dengan melakukan koordinasi, koordinasi dilakukan untuk menentukan jadwal kegiatan dan materi pelatihan, kemudian membuat kesepakatan bersama tentang kegiatan yang akan dilakukan dalam memecahkan permasalahan yang dialami oleh kelompok tenun ikat insana sendiri, dari hasil koordinasi mendapatkan kesepakatan tentang kegiatan PKM yang akan dilaksanakan yaitu jadwal kegiatan PKM, pelatihan pemasaran online dan pendampingan manajemen usaha. Pendampingan dan pemasaran kelompok kelompok tenun ikat insana diikuti oleh pengurus dan anggota kelompok dengan semangat. Setelah dilakukan rangkaian kegiatan pengabdian oleh Tim Dosen Prodi Manajemen Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Timor peserta merasa mendapatkan peningkatan pengetahuan dan keterampilan tentang bagimana pemasaran produk secara online dan manajemen usaha.
Pemberdayaan Kaum Muda Pada Kelompok Tani Lordes Untuk Mendorong Minat Berwirausaha di Bidang Pertanian Elfrida Desiserata Naihati; Imelda Thein; Syaefudin Aziz; Marlinda Pala Bani; Yesus Armiro Korbaffo
Jurnal Umum Pengabdian Masyarakat Vol 2 No 2 (2023): Jurnal Umum Pengabdian Masyarakat
Publisher : Yayasan Pendidikan Cahaya Budaya Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kegiatan pengabdian masyarakat kepada anggota kelompok tani lordes untuk mendorong minat berwirausaha dilakukan selama satu hari. Metode pengabdian kepada masyarakat dilakukan dengan ceramah pelatihan oleh semua tim pengabdi dan ceramah pelatihan oleh pemilik kebun lordes. Pengabdian kepada masyarakat yang bertema “Pemberdayaan Kaum Muda Pada Kelompok Tani Lordes Untuk Mendorong Minat Berwirausaha di Bidang Pertanian” dilaksanakan untuk membangkitkan semangat para kaum muda untuk memiliki jiwa berwirausaha mereka. Melalui pelatihan ini kemampuan dan pengetahuan mereka akan kewirausahaan dapat bertambah dan menjadi pedoman bagi pengembangan diri kedepan
Pendampingan Praktek Magang Pada Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman Kabupaten Timor Tengah Selatan Oleh Mahasiswa Program Studi Manajemen dan Ekonomi Pembangunan Universitas Timor Fredirikus Timo; Yeremias Lake; Bernadus Ghawa Rado; Marlinda Pala Bani; Rikhardus Bria Seran
MENGABDI : Jurnal Hasil Kegiatan Bersama Masyarakat Vol. 1 No. 5 (2023): Oktober : MENGABDI : Jurnal Hasil Kegiatan Bersama Masyarakat
Publisher : Asosiasi Riset Ekonomi dan Akuntansi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61132/mengabdi.v1i5.298

Abstract

Community service is carried out by providing internship assistance at the Public Housing and Settlement Areas Service, South Central Timor Regency. This practical internship activity aims to provide opportunities for students to apply theory and knowledge during lectures to practical realities in the world of work. The method used is Field Work Practice at the Public Housing and Settlement Department, South Central Timor Regency. Mentoring was carried out for 4 students with an effective period of 40 working days. The results of the internship work practice are that interns can learn directly about the financial realization of the settlement development program, settle incoming and outgoing letters, prepare accessories to repair pipes that are still leaking