This Author published in this journals
All Journal JAPB
Yuzan Noor
yuzan.noor@gmail.com

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS PENERAPAN GOOD GOVERNANCE DALAM PELAYANAN ADMINISTRASI TERPADU KECAMATAN (PATEN) DILIHAT DARI ASPEK TRANSPARANSI DI KANTOR KECAMATAN TANJUNG KABUPATEN TABALONG Mahrita Mahrita; Budi Setiawati; Yuzan Noor
JAPB Vol 3 No 1 (2020)
Publisher : lppm.stiatabalong.ac.id

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis tingkat transparansi yang diterapkan dalam pelayanan administrasi terpadu kecamatan (PATEN). Penelitian ini menggunakan metode pendekatan deskriptif dengan teknik kuantitatif. Teknik dalam pengumpulan data melalui proses angket. Sumber data pada penelitian ini adalah masyarakat yang telah melakukan proses pelayanan yakni sebanyak 33 responden yang dipilih acak dengan menggunakan teknik sampling aksidental. Dalam penelitian ini untuk keperluan analisis data, peneliti tidak menggunakan teknik analisis statistik dalam arti tidak terikat kepada skor dan skala tetapi hanya menggunakan presentase (%) dan kemudian data yang diperoleh dari responden dianalisis atau diolah deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penerapan prinsip good governance dalam pelayanan administrasi terpadu kecamatan (PATEN) dilihat dari aspek transparansi di Kantor Kecamatan Tanjung Kabupaten Tabalong hasilnya transparan, hal ini dapat terlihat dari hasil rekapitulasi dengan persentase 67,0%. Kata Kunci: Good Governance, Transparansi, Pelayanan, PATEN