Achmad Sodik Sudrajat
Program Studi Administrasi Pembangunan Negara, Politeknik STIA LAN Bandung

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENYUSUNAN REGULASI TENTANG PENYELENGGARAAN PERPUSTAKAAN DALAM UPAYA MENUMBUHKAN BUDAYA GEMAR MEMBACA MASYARAKAT KABUPATEN PANGANDARAN Rodlial Ramdhan Tackbir Abubakar; Achmad Sodik Sudrajat; Riky Rinaldi Maulana; Nur Imam Taufik
Setia Mengabdi: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 2 No. 1 (2021): Vol. 2, No. 1, Juni 2021
Publisher : Politeknik STIA LAN Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31113/setiamengabdi.v2i1.16

Abstract

Pelaksanaan kegiatan ini ini dilatarbelakangi oleh belum optimalnya penyelenggaraan perpustakaan dalam rangka meningkatkan budaya minat baca masyarakat Kabupaten Pangandaran, hal ini dapat terlihat dari belum adanya regulasi berupa Peraturan Daerah tentang penyelenggaraan perpustakaan, keterbatasan sarana prasarana, dan juga masih terbatasnya tenaga pemustaka yang tersedia. Kegiatan ini bertujuan untuk mengoptimalkan penyelenggaraan perpustakaan di Kabupaten Pangandaran sehingga mampu menumbuhkan budaya membaca masyarakat Kabupaten Pangandaran. Metode pelaksanaan dilakukan dengan cara menyusun rancangan peraturan daerah tentang penyelenggaraan perpustakaan di Kabupaten Pangandaran. Kegiatan ini menghasilkan sebuah peraturan daerah yang kemudian digunakan sebagai landasan penyelenggaraan perpustakaan di Kabupaten Pangandaran.