Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Kualitas Produk dan Personal Selling Terhadap Kepuasan Pelanggan Pada CV. Gumilang di Kabupaten Karawang Sisi Sarah; Danang Kusnanto
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 3 No. 3 (2023): Innovative: Journal Of Social Science Research
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/innovative.v3i3.3121

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas produk dan personal selling terhadap Kepuasan pelanggan pada CV Gumilang di kabupaten Karawang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif dengan pendekatan deskriptif dan verifikatif. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 321 dengan menggunakan Teknik pengambilan sampel menggunakan probability sampling yaitu sampling Insidental. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis dengan pengujian hipotesis secara parsial dan simultan. Pengujian dibantu dengan alat SPSS. Hasil dari penelitian ini adalah terdapat hubungan antara kualitas produk dan personal selling memiliki hubungan yang rendah. Secara parsial, kualitas produk berpengaruh sebesar 31,1% dan dan personal selling sebesar 14,0% terhadap kepuasan pelanggan. Kualitas Produk dan personal selling berpengaruh positif dan signifikan kepuasan pelanggan.