Nathisa Tifata Nayu
Jurusan Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Yogyakarta

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS RESEPSI KHALAYAK PADA ENDORSEMENT PIXY VERSI MAKE IT GLOW OLEH SUHAY SALIM Nathisa Tifata Nayu; Pratiwi Wahyu Widiarti
Lektur, Jurnal Ilmu Komunikasi Vol 2, No 5 (2019): Lektur, Jurnal Ilmu Komunikasi
Publisher : Departemen Ilmu Komunikasi UNY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/lektur.v2i5.16383

Abstract

ABSTRAKTujuan dari penelitian ini adalah; (1) mengetahui pemaknaan khalayak terhadap endorser Pixy Make It Glow oleh Suhay Salim (2) mengetahui apa saja pemaknaan khalayak dari produk Pixy Make It Glow oleh Suhay Salim. Penelitian ini merupakan penelitian analisis resepsi khalayak dengan pendekatan kualitatif. Objek dalam penelitian ini adalah endorsement Pixy Make It Glow Oleh Suhay Salim. Sedangkan subjek atau informan penelitian ini adalah penonton video Suhay Salim dalam Pixy Make It Glow yang ditentukan dengan teknik purposive sampling. Analisis data dilakukan dengan analisis resepsi Stuart Hall. Hasil penelitian menjunjukkan bahwa; (1) terdapat empat informan berada dalam posisi dominan, semua informan kompak mengatakan endorsement Pixy versi Make It Glow oleh Suhay Salim merupakan ulasan make up yang menarik untuk dilihat karena kesamaan rasa suka dengan tren kecantikan, namun hanya satu informan yang memilih untuk tidak menggunakan lagi produk Pixy versi Make It Glow. (2) terdapat empat informan berada dalam posisi dominan, Satu dari lima informan berada di posisi dominan, sedangkan empat informan lainya berada dalam posisi negosiasi. Keempat informan memilih untuk menggunakan Pixy Make It Glow jenis cushion saja. Kata kunci: analisis resepsi, endorsement, kecantikan