Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PENGEMBANGAN MODUL EFIKASI DIRI DALAM MENGHADAPI PERSALINAN NORMAL BERBASIS KARIKATUR DALAM MENINGKATKAN PENGETAHUAN IBU HAMIL Jumrah; Julia Fitrianingsih; Nurqalbi SR; Sumarni; Rosita
Jurnal Ilmiah Kebidanan Imelda Vol. 9 No. 2 (2023): Jurnal Ilmiah Kebidanan Imelda
Publisher : Program Studi S1 & DIII-Kebidanan Universitas Imelda Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52943/jikebi.v9i2.1361

Abstract

The incidence of childbirth complications itself is a determinant of maternal morbidity and mortality. The importance of preparation is carried out as a program of instruction with a specific purpose and structure. Birth preparation aims to prepare all the needs during pregnancy and childbirth. Mother's self-efficacy can describe the ability to go through the birth process well. This is an important factor influencing women's motivation to give birth normally. This study aims to develop a caricature-based module to increase mothers' self-efficacy in dealing with normal delivery. The design used in this study is the R & D (Research and Development) method through 5 stages. After developing the module, a product trial was carried out using the Pilot Study. The number of participants in the module trial was 20 participants who were Trimester II and Trimester III pregnant women. Data analysis was carried out by descriptive and paired T-test. The results of the research show that development has been carried out through literature studies and focus group discussions (FGD) with the stages of material validation by 4 material experts and 2 media experts, where the results of the posttest module trial score were 81.04. The increase in knowledge before and after education is 24.99. This shows that the developed module can increase mother's knowledge. The developed module can be used by pregnant women to increase knowledge that will support the increase in the mother's self-efficacy in dealing with childbirth.
Penyuluhan Dan Bakti Sosial Air Rebusan Kayu Secang Terhadap Penurunan Kadar Asam Urat Pada Lansia Nurqalbi SR; Rahayu Eryanti Kusniyanto; Desti Desti
Borneo Community Health Service Journal VOLUME 3 NOMOR 2 TAHUN 2023
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Borneo Tarakan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35334/neotyce.v3i2.3985

Abstract

Air  seduhan  kayu  secang  dapat  digunakan  sebagai  terapi  pada beberapa penyakit seperti hipertensi, katarak, dismenorea, kanker, obesitas, dan penyakit vaskular seperti retinopati diabetikum. Beberapa  warga,  kadang  menggunakan  tanaman-tanaman herbal untuk mengobati keluhan kesehatan yang dirasakan, namun pemanfaatannya belum terlalu optimal karena selama ini penggunaan tanaman obat tradisional itu hanya didasarkan pada pendapat teman  atau  tetangga dan tradisi turun temurun.  Penggunaan  obat  tradisional  yang  tidak  sesuai  dengan  aturan, dikhawatirkan dapat mengurangi khasiat obat itu sendiri. Untuk itu diperlukan edukasi  kepada  masyarakat,  agar  pemanfaatan  tanaman  herbal keluarga  dapat  optimal,  dan derajat kesehatan masyarakat meningkat.Kegiatan sosialisasi dilaksanakan pada hari Rabu, tanggal 16 Februari 2022 pada pukul 09.00 Wita bertempat di Desa Tanakaraeng, Kec.Manuju, Kab. Gowa. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan informasi kepada masyarakat tentang berbagai tanaman yang mempunyai khasiat sebagai tanaman herbal, cara pemanfaatan tanaman herbal khususnya  untuk pelayanan kebidanan, yang meliputi cara penggunaan, pengolahan dan dosis/takaran herbal. Proses edukasi ini menggunakan metode ceramah dengan bantuan powerpoint dan leaflet.  Hasil yang diperoleh dari kegiatan ini adalah Ibu-ibu peserta kegiatan pengabdian ini menjadi lebih paham dan lebih tahu tentang bagaimana pemanfaatan tanaman herbal dalam pelayanan kebidanan. Penilaian tersebut didasarkan atas respon dan antusiasme peserta dalam menerima materi yang diberikan. Termasuk respon positif peserta dalam menjawab pertanyaan secara benar ketika diberikan pertanyaan oleh pemateri.