Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Penerapan English Day Guna Meningkatkan Englsih Experience on Health Bagi Siswa di Desa Tanjung Morawa: INDONESIA Zulkarnain Batubara; Vitalia Hanako Simanjuntak; Imran Saputra Surbakti; Rosmega Rosmega; Selly Enjelina
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara Vol. 4 No. 3 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN)
Publisher : Sistem Informasi dan Teknologi (Sisfokomtek)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui implementasi program English day dalam keterampilan berbicara siswa di Desa Tanjung Morawat. Metode penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif. Data dikumpulkan dari observasi, wawancara, dan dokumentasi. Sampel penelitian ini adalah Siswa Siswi yang ada mengikuti English Club. penulis menggunakan Video dan Permainan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa program English day dapat meningkatkan kemampuan berbicara siswa. Namun pelaksanaan English day di desa Tanjung Morawa belum terlaksana dengan baik karena: beberapa siswa masih menggunakan bahasa Indonesia selama English day, dan beberapa siswa tidak percaya diri untuk berbicara bahasa Inggris dengan teman-teman di sekitar mereka. Disarankan agar penanggung jawab English Club dapat menerapkan program English day di lingkungan sekolah, karena English day merupakan program penting bagi sekolah