Fadhilah Haswenova
Universitas Negeri Padang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Dengan Model Blanded Learning Untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Peserta Didik Kelas X SMK Fadhilah Haswenova; Yerizon Yerizon; I Made Arnawa
JIPM (Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika) Vol 12, No 1 (2023)
Publisher : Universitas PGRI Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25273/jipm.v12i1.15747

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkanymedia pembelajaran interaktif dengan model blended learning untuk meningkatkan kemampuantpemecahan masalah matematis yang valid bagi siswatkelas X SMK pada materi SistemrPersamaan Linier Dua Variabel. Media yang dikembangkan dilengkapi dengan modul ajar dan bahan ajar. Jenistpenelitian yang digunakantadalah penelitian pengembangan. Pengembangan media ini menggunakan pengembangan dengan model Plomp . Tahap penelitian pengembangantini terdiri dari 3 tahaptyaitu tahap investigasitawal, tahap prototype, dan tahap penilaian. Pada tahap investigasi awal dilakukan perancangan media pembelajaran interaktif. Pada tahap prototype dilakukan validasi terhadap media yang telah dibuat, dan setelah media dinyatakan valid dilanjutkan pada tahap penilaian. Instrumen yang digunakantpada tahap prototype ini adalah lembar validasi. Lembar validasi ini bertujuan untuk memberikan penilaian terhadap aspek isi, aspek kebahasaan, dan aspek grafis (kebangkitan, warna, keseimbangan bentuk, keterpaduan, kualitas pengolahan program). Hasil validasi media pembelajaran interaktif oleh ahli berada padatkategori sangat valid dengan skor rata-rata 3,55. Media pembelajaran interaktif ini juga dilengkapi dengan modul ajar dan bahan ajar yang juga dikategorikan sangattvalid dengan skortrata-rata hasil validasi 3,56 untuk modul ajar dan 3,68 untuk bahan ajar. Berdasarkan kategori validitas, media pembelajaran interaktif, modul ajar, dan bahan ajar dapattdigunakan dalam prosestpembelajaran.