Anissa Salsa Billa
Universitas Muhammadiyah Surabaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Aktifitas Siswa dalam Pembelajaran IPAS dari Perspektif Model Kooperatif Tipe Jigsaw Pada Kurikulum Merdeka Anissa Salsa Billa; Meirza Nanda Faradita; Ishmatun Naila
Jurnal Ilmiah Mandala Education (JIME) Vol 9, No 3 (2023): Jurnal Ilmiah Mandala Edcation (JIME)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pendidikan Mandala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58258/jime.v9i3.5329

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan aktivitas siswa dalam Pembelajaran IPAS dari Perspektif  Kooperatif Tipe Jigsaw pada kurikulum merdeka. Berdasarkan kegiatan awal mengamati aktivitas siswa dalam pembelajaran. Siswa cenderung merasa bosan suka berbidcara sendiri di luar materi. Hal ini disebabkan karena media pembelajaran masih mengguanakan ilustrasi menggambar dipapan tulis secara konvensiaonal.Metode penelitian yang digunakan adalah metode pendekatan kualitatif. Jenis penelitian kualitatif deskriptif. Teknik pengumpulan data yang digunakan wawancara, observasi dan dokumentasi.  Teknik Analisis data menggunakan analisis dari huberman yang mana ada 3 tahapan yaitu reduksi data, penyajian data, menarik kesimpulan.Hasil wawancara pengamatan terhadap siswa yang aktif, kreatif dan merasa senang dalam belajar. Kegiatan murid selama pembelajaran menggunakan metode kooperatif Tipe Jigsaw berjalan dengan baik, sehingga pembelajaran IPAS menjadi pilihan favorit bagi siswa. Dapat disimpulkan dari peneliti bahwa Aktivitas Pembelajaran IPAS Perspektif Model Kooperatif Tipe Jigsaw Pada Kurikulum Merdeka dapat berjalan dengan baik. Dibuktikan dengan hasil wawancara dan observasi kegiatan belajar siswa yang aktif, kreatif dan menyenangkan, guru juga melaksakan pembelajaran IPAS sesua dengan sintaks model kooperatif Tipe Jigsaw.Â