Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENYULUHAN TENTANG OLAHAN PANGAN KEKINIAN BAGI ANAK-ANAK PADA ANGGOTA POSYANDU Retnani Rahmiati; Arlin Besari Djauhari; Fadjar Kurnia Hartati; Adhania Andika Prayudanti; Bambang Sigit Sucahyo; Indra Wirawan; Yusrudin Yusrudin; Suzana Sri Hartini
MONSU'ANI TANO Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 6, No 2 (2023)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Luwuk

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32529/tano.v6i2.2617

Abstract

Ibu-ibu anggota Posyandu Balita Sedap Malam 1 Desa Candinegoro Kecamatan Wonoayu Kabupaten Sidoarjoberisi belum memilik pengetahuan mengenai pentingnya makan ikan untuk putra-putrinya dan belum mempunyai pengetahuan untuk mengolah pangan berbasis ikan yang kekinian sehingga dapat digemari anak-anak. Tujuan dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat di Desa Candinegoro Kabupaten Sidoarjo adalah meningkatkan pengetahuan ibu-ibu anggota Posyandu Sedap Malam 1 tentang pentingnya makan ikan setiap hari bagi anak-anak melalui penyuluhan pengolahan pangan berbasis ikan yang kekinian yang dapat digemari olah ana-anak. Metode pendekatan yang digunakan dalam kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah menggunakan strategi penyuluhan. Adapun pelaksanaan kegiatan meliputi: kegiatan pendahuluan, kegiatan inti penyuluhan dan evaluasi kegiatan. Setelah dilakukan kegiatan penyuluhan pada tanggal 9 Februari 2023 maka ibu-ibu anggota Posyandu Sedap Malam 1 mengerti tentang pentingnya makan ikan bagi anak-anak dan dapat menyajikan berbagai jenis olahan pangan berbasis ikan yang kekinian yang dapat digemari anak-anak sehingga dapat menjaga edehatan dan meningkatkan kecerdasan anak-anak..