This Author published in this journals
All Journal e-CliniC
Mendy J. Hatibie
Universitas Sam Ratulangi

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Karakteristik Pasien Operasi Rekonstruksi Hipospadia yang Menjalani Terapi Oksigen Hiperbarik di RSUP Prof. Dr. R. D. Kandou dan RS Siloam Manado Irawan Sukarno; Ari Astram; Mendy J. Hatibie; Fredrik G. Langi
e-CliniC Vol. 12 No. 1 (2024): e-CliniC
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35790/ecl.v12i1.46457

Abstract

Abstract: Hypospadias is a congenital abnormality of urethral meatus in male. Hypospadias can be corrected by urethroplasty. Hyperbaric oxygen therapy (HBOT) can accelerate wound healing after surgery by increasing oxygenation, angiogenesis, and collagen synthesis. This study aimed to describe the characteristics of hypospadias reconstructive surgery patients who underwent hyperbaric oxygen therapy. This was a quantitative and descriptive study. Data were analyzed with SPSS ver 22.0. The results showed that from 20 patients who underwent reconstructive hypospadias surgery, 10 patients received HBOT as adjuvant therapy and 10 patients received conservative therapy post-surgery. The mean age of patients who underwent HBOT was 17.4±7.1 years old. The most frequent type of hypospadias found was subcoronal (35%), followed by the other types: glandular (20%), distal penile (10%), midshaft penile (10%), proximal penile (10%), penoscrotal (10%), and the least was scrotal (5%). All of the patients underwent urethroplasty with Sidik-Chaula and Manset Flap method. In conclusion, the mean age of patients who underwent HBOT was 17.4±7.1 years old, and the most frequent type of hypospadias found was subcoronal. Keywords: hypospadias; hyperbaric oxygen therapy; characteristics of hypospadias patients   Abstrak: Hipospadia merupakan kelainan kongenital meatus uretra pada laki-laki. Hipospadia dapat dikoreksi dengan uretroplasti. Terapi oksigen hiperbarik (TOHB) dapat mempercepat penyembuhan luka pascaoperasi melalui peningkatan oksigenasi, angiogenesis, dan sintesis kolagen. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik pasien rekonstruksi hipospadia yang menjalani TOHB. Jenis penelitian ialah deskriptif kuantitatif dengan alat analisis SPSS ver. 22.0. Hasil penelitian mendapatkan 20 pasien yang dilakukan operasi rekonstruksi hipospadia; 10 pasien menjalani TOHB dan 10 pasien menjalani terapi konservatif pasca pembedahan. Rerata usia pasien yang menjalani TOHB yaitu 17,4±7,1 tahun. Tipe hipospadia yang paling sering ialah subcoronal (35%), diikuti tipe glandular (20%), dan sisanya ialah tipe distal penile (10%), midshaft penile (10%), proximal penile (10%), penoscrotal (10%), dan yang paling sedikit ialah tipe scrotal (5%). Semua pasien menjalani operasi dengan metode Sidik-Chaula dan Manset Flap. Simpulan penelitian ini ialah rerata usia pasien yang menjalani TOHB ialah 17,4±7,1 tahun dengan tipe hipospadia yang paling sering ialah subcoronal. Kata kunci: hipospadia; terapi oksigen hiperbarik; karakteristik pasien hipospadia