Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Pengaruh Jenis Pelarut Ekstraksi Bertingkat Pelepah Pisang Nangka (Musa Paradisiaca Var Formatypicaatu) Terhadap Aktivitas Antioksidan Etika Anggraini Rahayu; Dina Febrina; Nur Rahmawati
Seminar Nasional Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 3 No 1 (2023): Prosiding Seminar Nasional Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (SNPPKM 20
Publisher : Universitas Harapan Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35960/snppkm.v3i1.1280

Abstract

Tanaman pisang memiliki kandungan antioksidan dalam kategori tinggi yang berpotensi untuk diekstraksi agar dapat dimanfaatkan kandungan antioksidannya. Proses ekstraksi tersebut dipengaruhi oleh penggunaan pelarut yang berbeda yang mana akan menghasilkan ekstrak dengan kandungan antioksidan yang berbeda. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh jenis pelarut pada ekstraksi bertingkat pelepah pisang nangka terhadap aktivitas antioksidan serta pelarut yang menghasilkan aktivitas terbaik pada pelepah pisang nangka. Uji aktivitas antioksidan dilakukan dengan metode DPPH (2,2-Diphenyl-1-Picrylhydrayl) menggunakan intrumen spektrofotometer UV-Vis. Sebagai pembanding digunakan vitamin C. Data yang diperoleh diuji normalitas dan homogen dan didapatkan nilai signifikansi>0.05 yang selanjutnya dilakukan uji one way ANOVA. Hasilnya menunjukkan adanya perbedaan jenis pelarut berpengaruh nyata (p<0,05) terhadap nilai IC50. Pelarut metanol menghasilkan aktivitas antioksidan yang terbaik berdasarkan nilai IC50 sebesar 22,50 ppm.
Sintesis Analog Kurkumin (2E,6E)-2-(4-Hidroksi-3-Metoksi-5-((Pirolidin)metil)benziliden) -6-(4-Metoksibenziliden)Sikloheksan-1-on Nur Rahmawati; Adita Silvia Fitriana; Munawarohthus Sholikha
Sainstech Farma: Jurnal Ilmu Kefarmasian Vol 16 No 2 (2023): Sainstech Farma: Jurnal Ilmu Kefarmasian
Publisher : LPPM, INSTITUT SAINS DAN TEKNOLOGI NASIONAL

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37277/sfj.v16i2.1578

Abstract

Curcumin is a potential compound to be developed. However, the clinical use of these compounds is limited due to their low stability and bioavailability. Therefore, to increase the pharmacological activity of curcumin, it is necessary to modify the chemical structure of curcumin. Curcumin analog compound (2E,6E)-2-(4-hydroxy-3-methoxy-5-((pyrrolidine)methyl)benzylidene)-6-(4-methoxybenzyliden)cyclohexane-1-on can be synthesized in 3 steps. Phase I, the reaction between p-methoxybenzaldehyde and cyclohexanone took place aldol condensation reaction with NaOH catalyst. Phase II, the Clasein-Schmidt reaction between compound 1 (the result of the synthesis of stage I) and vanillin involved dilute HCl as the catalyst. Phase III, reacting the results of the synthesis of phase II with Mannich pyrrolidine base by adapting the method used by Geschickter and Maeadow. Compound 3 as a result of purification was observed using Thin Layer Chromatography using Ethyl Acetate:Methanol (1:1) as an eluent to obtain Rf 0.46 and a melting range of 130-131 oC. The yield obtained was 51.52% with the characteristics of a reddish brown powder. This compound needs further identification using the Mass Spectrum and NMR.