Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Sistem Pendukung Keputusan Menilai Kedisiplinan Siswa Sekolah Menggunakan Metode CBR Berbasis Web M. Feryan Ivanda Ferari; Ardi Sanjaya
Prosiding SEMNAS INOTEK (Seminar Nasional Inovasi Teknologi) Vol. 7 No. 1 (2023): SEMINAR NASIONAL INOVASI TEKNOLOGI 2023
Publisher : Universitas Nusantara PGRI Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29407/inotek.v7i1.3416

Abstract

Penelitian ini di SMPN 1 Tanjunganom memiliki permasalahan untuk pengambilan tindakan untuk menilai sesuai aturan sekolah yang berlaku terkait kedisiplinan siswa dan penulis ini membantu pengurus sekolah untuk menentukan tindakan cepat dan tepat terhadap siswa. Sistem pendukung keputusan keputusan memiliki peran untuk mendukung solusi untuk masalah manajamen spesifik yang tidak terstruktur dan penulis menggunakan metode dalam sistem pendukung keputusan adalah metode Case Based Seasoning (CBR). Metode Case Based Reasoning sangat cocok digunakan untuk menentukan tindakan penilaian yang cepat untuk pelanggaran siswa.