Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

SOSIALISASI DAN AKSI SOSIAL MENJAGA KEBERSIHAN LINGKUNGAN DAN KELESTARIAN AIR SUNGAI A. Besse Dahliana; Jumardi Jumardi; Hujemiati Hujemiati; Rahmawati Tahir; Andi Murniati; Ningsih Purnama Sari; Syahrul Syahrul; Syarwan Syarwan
SELAPARANG: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan Vol 7, No 3 (2023): September
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/jpmb.v7i3.16238

Abstract

ABSTRAKKegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) di Kabupaten Bone merupakan salah satu program Mahasiswa Pecinta Alam Mattola Palallo STIP YAPI Bone. Kegiatan ini dilaksanakan pada 16 Juni 2023. Bertempat di Jalan Mangga dan Jalan Sukawati, Kelurahan Macege Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan. Pelaksanaan kegiatan ini dilakukan secara gotong royong oleh mahasiswa STIP YAPI Bone, Dosen STIP YAPI Bone dan masyarakat Jalan Mangga dalam membersihkan Sungai dan jalan sekitarnya serta memungut sampah. Kegiatan pengabdian masyarakat diharapkan dapat memberikan manfaat untuk masyarakat sekitar, menginsipirasi individu atau kelompok lain untuk lebih peduli terhadap lingkungan yang ada baik pemerhati lingkungan ataupun kaum intetelektual dan dapat berjalan secara berkelangsungan dan berkesinambungan di masa yang akan datang sebagai wujud realisasi dari sosialisasi. Kata kunci : sosialisasi; aksi sosial; lingkungan; sungai ABSTRACTCommunity Service Activities (PKM) in Bone Regency is one of the Nature Lover Mattola Palallo STIP YAPI Bone Student programs. This activity was carried out on June 16, 2023. Located on Jalan Mangga and Jalan Sukawati, Macege Village, Bone Regency, South Sulawesi This activity was carried out in mutual cooperation by STIP YAPI Bone students, STIP YAPI Bone lecturers, and the people of Jalan Mangga in cleaning the river and surrounding roads and picking up rubbish. It is hoped that community service activities can provide benefits to the surrounding community, inspire other individuals or groups to care more about the environment, whether environmentalists or intellectuals, and run sustainably in the future as a form of socialization. Keywords: socialization; social action; environment; river
STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA SUSU KEDELAI UNTUK MENINGKATKAN DAYA SAING DI KOTA MAKASSAR Rahmawati Tahir; Andi Murniati; Andi Tenri Lawa Putri Lanrang Haris; Andi Tenri Ellyana Haris; Dian Utami Zainuddin
SELAPARANG: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan Vol 7, No 4 (2023): Desember
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/jpmb.v7i4.19798

Abstract

ABSTRAKProgram Kegiatan Pengabdian Masyarakat bekerjasama dengan Mitra ATI (Air Tahu Alami) merupakan salah satu UKM home industry. Adapun tujuan dari PKM ini yaitu untuk meningkatkan kegiatan usaha dengan perbaikan manajemen, peningkatan produksi, kemasan baru, promosi & pembuatan Ms. Exel yang memberikan berbagai keunggulan. Adapun tahapan pada PKM ini yaitu Tahapan persiapan, tahapan pengadaan alat dan bahan, tahapan pendampingan proses pembuatan susu kedelai, tahapan pendampingan desain kemasan dan labeling, tahapan pendampingan pembuatan laporan menggunakan Exel. Adapun luaran dari Kegiatan Pengabdian Pada Masyarakat PKM ini menjadikan usaha home industry ATI (Susus Air Tahu) menggunakan suatu konsep inovasi, penetrasi pasar, dimana mitra fokus pada penjualan produk yang sebelumnya telah ada di pasar dengan peningkatan jumlah produksi, menggunakan kemasan desain dan labeling baru yang menarik dan pembukuan laporan  usaha menggunakan perangkat Ms. Excel. Dimana usaha ATI tersebut berada pada posisi progresif, yaitu kuat dan dapat bersaing. Sehingga dapat memperbaiki perekonomian. Kata Kunci : strategi; pengembangan; usaha; susu kedelai ABSTRACTThe Community Service Activity Programme, in collaboration with ATI Partners (Air Tahu Alami), is one of the UKM home industries. The aim of this PKM is to increase business activities by improving management, increasing production, new packaging, promotion, and making Ms. Excel, which provides various advantages. The stages in this PKM are the preparation stage, the stage for procuring tools and materials, the stage for assisting in the process of making soy milk, the stage for assisting with packaging design and labeling, and  the stage for assisting in making reports using Excel. The output of this PKM Community Service Activity is that the home industry business ATI (Susus Air Tahu) uses the concept of innovation and market penetration, where partners focus on selling products that previously existed on the market by increasing the amount of production and using new packaging designs and labeling. interesting and bookkeeping business reports using MS Excel. ATI's business is in a progressive position, namely strong and able to compete. So it can improve the economy. Keywords: strategy; development; business; soy milk