Maisarah Lubis
Universitas Islam Negeri Syekh Ali Hasan Ahmad Addary Padangsidimpuan

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis kontribusi dan interaksi antara inflasi, ekspor, impor dan pembiayaan Perbankan Syariah terhadap pertumbuhan ekonomi di Indonesia dengan pendekatan Vector Auto Regression (VAR) Maisarah Lubis; Ibrahim Siregar; Rukiah Lubis
EQUILIBRIUM : Jurnal Ilmiah Ekonomi dan Pembelajarannya Vol 11, No 2 (2023)
Publisher : Universitas PGRI Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25273/equilibrium.v11i2.16408

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis kontribusi dan interaksi antara variabel inflasi, ekspor, impor dan pembiayaan perbankan syariah terhadap pertumbuhan ekonomi di Indonesia.Metode penelitian yang digunakan yaitu dokumentasi dan tinjauan literature. Teknik analisis data menggunakan teknik Vector Auto Regression (VAR) dengan alat bantu Eviews 10. Hasil penelitian menunjukkan bahwa untuk jangka panjang  inflasi dan impor berpengaruh positif terhadap pertumbuhan ekonomi sementara ekspor dan pembiayaan perbankan syariah berpengaruh negatif terhadap pertumbuhan ekonomi di Indonesia. Begitu juga sebaliknya untuk jangka pendek. Sementara dalam jangka pendek variabel inflasi, eskpor, impor dan pembiayaan perbankan syariah bisa saling  memiliki hubungan dengan variabel itu sendiri.