Sem Donaldto Lakuteru
PSDKU Universitas Pattimura

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Meningkatkan Kesadaran Belajar Melalui Bimbingan Belajar Pada Anak-Anak Dusun Syota Jecklin M. Lainsamputty; Sigit Sugiarto; Lestari Lestari; Renny Souhoka; Michael R Dolwoy; Sem Donaldto Lakuteru; Mathias Lekidama; Melty F. Keriapy; Ronald P. Anmama; Dores Wakole; Ransito W. Waremra; Julisye F. Knyarilay; Yenliv D. Paliaky; Joy M. Saununu; Elsi Nonsi Sairtory; Rinoly H. Ratu; Nelcy Tetrapoik
Jurnal Masyarakat Madani Indonesia Vol. 2 No. 4 (2023): Issue in Progress
Publisher : Alesha Media Digital

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59025/js.v2i4.144

Abstract

Berdasarkan hasil observasi di Dusun Syota terkait dengan jam pembelajaran anak di malam hari, sebagian besar anak-anak dan remaja jarang untuk melakukan pembelajaran di rumah. Pada malam hari anak-anak sering menghabiskan waktu untuk menonton TV dan bermain. Selain itu, anak-anak memiliki kesadaran belajar yang kurang. Oleh karena itu, mahasiswa KKN berinisiatif untuk melaksanakan program bimbingan belajar bagi anak-anak di Dusun Syota. Program bimbingan belajar ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan kesadaran belajar anak-anak Dusun Syota. Program bimbingan belajar ini dilaksanakan setiap hari Senin, Rabu, dan Sabtu pukul 19.00 – 21.00 WIT. Hasil evaluasi menunjukkan bahwa program bimbingan belajar dapat meningkatkan pengetahuan dan kesadaran belajar anak-anak usia sekolah dasar dan sekolah menengah di Dusun Syota. Hal ini dapat dilihat dengan semakin banyaknya anak-anak Dusun Syota yang memanfaatkan waktu di malam hari untuk belajar.