Suciatmo, Afifah B.
Jurusan Farmasi, FMIPA, Universitas Jenderal Ahmad Yani

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Antihypertensive Effect of Bay Leaf Extract (Syzygium polyanthum (Wight) Walp., Myrtaceae) Sukrasno, Sukrasno; Anggadiredja, Kusnandar; Dudi, Dudi; Suciatmo, Afifah B.
Acta Pharmaceutica Indonesia Vol 38, No 4 (2013)
Publisher : School of Pharmacy Institut Teknologi Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Bay leaf (Syzygium polyanthum (Wight) Walp., Myrtaceae) has been recently widely used as traditional medicine in addition to its conventional use as seasoning in cooking. Ethanol insoluble fraction of water extract has been tested for its antihypertensive activity. Bay leaf extract tested in this experiment significantly decreased systole and diastole of rat after being induced with ephinephrine compared to control at 36 mg/kg bw (p < 0.01). At 9 mg/kg decreased systole significantly (p< 0.05) but the decrease of diastole was not significant (p < 0.05), while at 18 mg/kg bw the decrease of systole and diastole were both not significant (p < 0.05). The major component of the extract has been isolated and partially identified by UV and IR spectrophotometry and GC-MS, and it is more likely to be a substituted catechin monomer.Keywords: Syzygium polyanthum, ethanol insoluble aqueous extract, antihypertensive activity.AbstrakSelain digunakan secara konvensional sebagai bumbu masak, daun salam (Syzygium polyanthum (Wight) Walp., Myrtaceae) juga banyak digunakan secara luas sebagai tanaman obat tradisional. Telah dilakukan pengujian aktifitas antihipertensi pada fraksi tidak larut etanol dari ekstrak air daun salam. Ekstrak daun salam yang diujikan pada percobaan ini secara signifikan dapat menurunkan tekanan sistol dan diastol dari tikus yang telah diinduksi oleh epinefrin, dibandingkan dengan tikus kontrol pada 36 mg/kg bb (p< 0,01). Pada konsentrasi 9 mg/kg bb terlihat dapat menurunkan tekanan sistol secara signifikan (p> 0,05), namun tidak menurunkan tekanan diastol secara signifikan (p < 0,05). Sedangkan pada konsentrasi 18 mg/kg bb, penurunan tekanan sistol dan diastol tidak menunjukkan hasil yang signifikan (p < 0,05). Komponen utama dari ekstrak telah berhasil diisolasi dan dilakukan identifikasi sebagian menggunakan spektrofotometer UV, spektrofotometer inframerah, dan KG-SM. Hasil identifikasi menunjukkan kemiripan dengan monomer katekin yang tersubstitusi.Kata kunci: Syzygium polyanthum, ekstrak air tidak larut etanol, aktifitas antihipertensi.