Bernica Febriyana Putri
Universitas Harapan Bangsa

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH GENERASI DAN GENDER KONSUMEN PADA PERILAKU PEMBELIAN IMPULSIF PENGGUNA PAY LATER Bernica Febriyana Putri; Slamet Slamet; Kartika Dwi Chandra Sari
Neraca: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi Vol. 1 No. 1 (2023): Neraca: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi
Publisher : Neraca: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.572349/neraca.v1i1.64

Abstract

Penelitian ini membahas hubungan pengaruh karakteristik demografis yang berupa generasi dan gender konsumen pengguna pay later dengan perilaku pembelian impulsif. Kemunculan pay later menjadi faktor yang menggeser metode pembayaran konsumen yang akan memberi kemudahan ketika berbelanja. Disrupsi seperti ini berpengaruh pada perilaku belanja. Penelitian dilakukan dengan pendekatan deskriptif kuantitatif. Uji analisis data dilakukan dengan metode SEM di mana data primer diperoleh dari 204 responden yang telah memenuhi kriteria. Hasil dari penelitian ini menemukan bahwa generasi dan gender konsumen berpengaruh pada perilaku pembelian impulsif. Selain itu dapat diketahui bahwa konsumen generasi Z dan konsumen perempuan memiliki kecenderungan yang lebih kuat untuk melakukan keputusan pembelian secara impulsif.