Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pelatihan E-Learning Menggunakan LMS Google Classroom Bagi Guru SMAN 1 Bolangitang Sitti Suhada; Lanto Ningrayati Amali; Muh. Rifai Katili; Mohammad Farhan Mongilong; Ridha Alvariza Anwar; Robin Y. Hamlina; Sela Febrianti Wibowo; Randi Sudirman
Empiris Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat Vol. 1 No. 1 (2023): Volume 1 Nomor 1 Oktober 2023
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Ichsan Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59713/ejppm.v1i1.661

Abstract

Pendidikan bertujuan untuk berkembangnya potensi peserta didik agar menjadi manusia yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, dan menjadi warga negara yang demokratis serta bertanggung jawab. Sehingga, kualitas pendidikan perlu ditingkatkan agar lebih maju dan inovatif di era yang semakin maju dengan adanya teknologi yang semakin berkembang. Salah satu cara adalah menerapkan pembelajaran berbasis e-learning dengan memanfaatkan LMS (Learning Management System) Google Classroom. Proses ini mendukung kebijakan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Indonesia terkait proses pembelajaran dan mendeka belajar. Proses ini dapat meningkatkan pendidikan efektif, efisien, dan inovatif. Selain itu, inovasi layanan dan pembelajaran meningkat sehingga tidak hanya menggunakan pembelajaran konvensional. Pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk melatih para guru di SMA Negeri 1 Bolangitang dalam mengimplementasikan e-learning menggunakan LMS Google Classroom. Metode pelaksanaannya menggunakan teori dan praktik. Hasil dari proses pelatihan dapat memberikan inovasi pembelajaran online dengan google classroom, dan kemampuan guru untuk mengimplementasikannya dapat meningkatkan proses belajar mandiri. Education aims to develop the potential of students to become human beings who believe in and fear God Almighty, have noble character, are healthy, knowledgeable, capable, creative, independent, and become democratic and responsible citizens. Thus, the quality of education needs to be improved so that it is more advanced and innovative in an increasingly advanced era with increasingly developing technology. One way is to apply e-learning based learning by utilizing the Google Classroom LMS (Learning Management System). This process supports the policies of the Indonesian Ministry of Education and Culture regarding the learning process and close learning. This process can improve effective, efficient, and innovative education. In addition, service and learning innovation has increased so that it does not only use conventional learning. This community service aims to train teachers at SMA Negeri 1 Bolangitang in implementing e-learning using the Google Classroom LMS. The implementation method uses theory and practice. The results of the training process can provide online learning innovations with Google Classroom, and the ability of teachers to implement them can enhance the self-learning process.