Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PRAKTEK PENYELENGGARAAN JENAZAH DI SMP 1 DAKOPAMEAN KABUPATEN TOLITOLI SULAWESI TENGAH Ni’mah Wahyuni; Andi Muhammad Abrar; Santi; Widhya Afitri; Muhammad Jahran R.A; Aidah Sari Ramadani; Ayu Amelia; Sindi; Nurbaeti; Anasari; Feri Talio; Akmal Askar; Rezky Fauzan; Andi Danil; Dea Angraini; Bayu Sefdiantoro; Nurfadila; Mandala Putra
Jurnal Gembira: Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 1 No 05 (2023): OKTOBER 2023
Publisher : Media Inovasi Pendidikan dan Publikasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kegiatan ini merupakan salah satu tugas pendidikan agama dari perguruan tinggi universitas madako tolitoli, yang sangat penting dilakukan di karenakan sangat bermanfaat bagi generasi mudah selanjutnya.Penyelenggaraan jenazah merupakan fardhu kifayah bagi muslimin dan muslimat,Artinya ketika ada yang telah mengurusnya berarti orang lain sudah terwakili dalam hal mengurus jenazah.Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan informasi ilmu pengetahuan kepada para siswa siswi kelas IX SMP 1 DAKO PAMEAN kabupaten tolitoli tentang,bagaimana caranya melenggarakan jenazah atau pengurusan jenazah. Mulai dari memandikan, mengkafani, menyolatkan, dan menguburkan. Kegiatan ini menggunakan metode penjelasan dan praktek mengenai bagaimana penyelenggaraan jenazah.Harapanya kegiatan ini bisa berlanjut tidak hanya sebatas kegiatan penyelenggaraan jenazah,tapi juga kegiatan kegiatan yang bersifat keagamaan lainya.