Yuniar Anggraini
Universitas Negeri Surabaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN PJOK PADA MATERI KEBUGARAN JASMANI MELALUI SPORT DRAGON LADDER Yuniar Anggraini; Abdul Rachman Syam Tuasikal; Irmantara Subagio
Jurnal Kesehatan Jasmani dan Olahraga (KEJAORA) Vol 8 No 2 (2023): Jurnal Kejaora (Kesehatan Jasmani dan Olah Raga)
Publisher : Prodi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi, Universitas PGRI Banyuwangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36526/kejaora.v8i2.3217

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengkaji media pembelajaran Sport Dragon Ladder yang meliputi (1) memberikan kontribusi aplikatif yang menarik bagi siswa dalam pembelajaran PJOK (2) meningkatkan intensitas aktivitas fisik siswa dalam pembelajaran PJOK. Model penelitian digunakan Research and Development dengan menggunakan ADDIE sebagai model penelitian pengembangan. Uji coba kelompok kecil dilakukan pada kelas VII SMPN 1 Krian dengan jumlah siswa 35 orang. Sedangkan untuk uji coba kelompok besar dilakukan pada kelas VII SMPN 1 Krian dengan jumlah siswa sebanyak 100 orang. Instrumen penelitian, antara lain: instrumen ahli materi, instrumen ahli media, instrumen kelayakan untuk guru PJOK, dan angket. Teknik analisis data menggunakan analisis deskriptif dengan skala 1-5 menggunakan skala likert. Pengujian kelompok kecil aspek tampilan skor 61,9, kemudian aspek materi dan isi mendapatkan skor 69,8 dan aspek kebermanfaatan mendapatkan skor 61,3. Pengujian kelompok besar terkait aspek kualitas tampilan skor 62,6, aspek materi dan isi mendapatkan nilai 68,2 dan aspek kebermanfaatan mendapatkan skor 59,1. Hasil penelitian menyatakan bahwa ketiga aspek diatas masuk ke dalam kategori sangat baik. Kesimpulan bahwa media pembelajaran sport dragon ladder memberikan kontribusi aplikatif yang menarik bagi siswa dan meningkatkan intensitasi fisik siswa dalam pelajaran PJOK.