Nurul Fatiha
Universitas Muslim Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Komunikasi Budaya Pada Masyarakat Mandar Dalam Mempertahankan Perahu Sandeq di Kecamatan Balanipa Kabupaten Polewali Mandar Nurul Fatiha; Hadawiah Hadawiah; Muliadi Muliadi
RESPON JURNAL ILMIAH MAHASISWA ILMU KOMUNIKASI Vol. 4 No. 1 (2023)
Publisher : UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33096/respon.v4i1.178

Abstract

Penelitian ini berlangsung selama kurang lebih satu bulan lamanya berlokasi di Kecamatan Balanipa Kabupaten Polewali Mandar. Adapun informan penelitian adalah budayawan Mandar dan Warga pesisir pantai serta pemilik perahu Sandeq. Metode penelitian yang di gunakan adalah Kualitatif Deskriptif. Menggunakan metode Wawancara Observasi dan Dokumentasi. Hasil Penelitian ini menunjukkan bahwa Makna sandeq bagi masyarakat mandar khususnya di kecamatan Balanipa pun sesuai dengan konsturksi sosial yang terjadi ditengah kehidupan masyarakat, pemaknaan sandeq baik oleh masyarakat pesisir pantai bahkan pemilik sekalipun berbeda – beda sesuai pengalaman mengenai sandeq yang dialami oleh masyarakat tersebut. Dan yamg palin penting perahu Sandeq banyak memuat symbol komunikasi yang syarat akan mandar makna budaya di masyarakat mandar.