Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Pengaruh Terpaan K-Drama terhadap Perilaku Meniru Mahasiswa Semester 5 KPI IAIN Parepare Rizky Binti Kisman; Nurhakki Nurhakki
Sipakainge: Inovasi Penelitian, Karya Ilmiah, dan Pengembangan (Islamic Science) No 2 (2023): Sipakainge Special Issue: Islamic Communication
Publisher : IAIN Parepare

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Korean dramas, a production of television series from Korea, have gained significant popularity in Indonesia. This is due to the fact that Korean dramas provide substantial inspiration, particularly regarding the lifestyle and fashion trends among young people. The purpose of this research is to examine whether exposure to Korean dramas influences the imitation behavior of 5th-semester KPI students at IAIN Parepare. The research sample was selected using the purposive sampling technique. The research employed a quantitative approach through a survey method, and the data were analyzed using SPSS (Statistical Package for the Social Sciences) version 22. The research results indicate that there is an influence between the variable of K-drama exposure and the imitation behavior of 5th-semester KPI students at IAIN Parepare (p-value = 0.002 < 0.05).
PENGEMBANGAN BRANDING DAN TEKNOPRENEUR PENGOLAHAN KOPI KELOMPOK WANITA TANI DI DUSUN ANGIN ANGIN DESA LATIMOJONG Nurhakki Nurhakki; Ahmad Sultra Rustan; Muhammad Jufri; Hayana Hayana
Sureq: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berbasis Seni dan Desain Vol 2, No 2 (2023): Juli-Desember
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/srq.v2i2.58729

Abstract

Perkembangan media digital membuka peluang bagi pengembangan usaha termasuk daerah pedesaan. Penetrasi informasi berbasis digital menjadi saluran akses informasi yang bermanfaat ditengah kesulitan trasnportasi. Pengabdian ini sebagai upaya pemberdayaan masyarakat dengan pendekatan Asset-based Community Development (ABCD). Pendekatan ini merupakan pemberdayaan perempuan sesuai dengan aset yang dimiliki. Kelompok Wanita Tani Dusun Angin Angin Desa Latimojong memiliki aset hasil Perkebunan yakni kopi arabika. Tujuan pengabdian ini adalah meningkatkan kemampuan perempuan dalam menggunakan media digital agar dapat mendorong lahirnya kreativitas dan sikap entrepreneur perempuan petani dengan menggunakan informasi digital sebagai bahan informasi, belajar, motivasi, dan inspirasi dalam memulai usaha pengolahan kopi. Hasil pengabdian prodi yaitu: (1) menghasilkan hasil olahan kopi bubuk dengan merek Baper coffe, (2) menghasilkan olahan kopi berupa pengharum mobil dengan memanfaatkan sisa sortiran kopi yang tidak layak konsumsi dengan merek Kato. (3) pertemuan rutin kelompok mitra dampingan dengan pengajian dan kajian rutin setiap pekan pada hari jumat. Penguatan keberadaan kelompok tani melalui kegiatan keagamaan bersinergi dengan usaha pengolahan kopi yang diharapkan dapat meningkatkan kesejahteraan perempuan petani kopi.