Qatrin Nada Sanya Rossevin
Administrasi Pendidikan, Universitas Negeri Padang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Pengelolaan Program Tahfidz Al-Qur’an yang Efektif di Yayasan Qatrin Nada Sanya Rossevin; Sufyarma Marsidin; Rusdinal Rusdinal; Nellitawati Nellitawati
Journal of Educational Administration and Leadership Vol 4 No 3 (2024): Vol 4 Issue 3 (2024)
Publisher : Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/jeal.v4i3.280

Abstract

Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui upaya pengelolaan program tahfidz yang efektif, faktor penghambat, faktor pendukung dan solusi yang yang diharapkan untuk mengatasi hambatan-hambatan dalam pelaksanaan dan hasil yang diinginkan dari pengelolaan program tahfidz yang efektif di Yayasan Waqaf Darul Hufadz Padang. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Subjek penelitian adalah ketua yayasan, kepala tahfidz, admin, guru dan siswa Yayasan Waqaf Darul Hufadz Padang. Hasil yang didapatkan dalam penelitian ini menunjukan bahwa pengelolaan program tahfidz yang efektif dapat membantu mencapai tujuan dengan efektif dan efisien melalui perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan dan evaluasi yang dilakukan dengan baik dan peuh pertimbangan.