Hasmawati Saleh
Universitas Cokroaminoto Palopo

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN EKSPOSISI MELALUI METODE DEMONSTRASI SISWA KELAS VII SMP MUHAMMADIYAH PALOPO Hasmawati Saleh
Jurnal Vokatif: Pendidikan Bahasa, Kebahasaan, dan Sastra Vol. 1 No. 1 (2024)
Publisher : Education and Talent Development Center Indonesia (ETDC Indonesia)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini untuk mengetahui kemampuan menulis karangan eksposisi melalui metode demonstrasi siswa kelas VII SMP Muhammadiyah Palopo. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan desain penelitian ini berbentuk deskripsi. Populasi dalam penelitian sekaligus menjadi sampel penelitian yang berjumlah 38 siswa. Hasil penelitian ini menunjukkan tidak ada siswa yang berada pada kategori kurang dan sangat kurang, kategori sangat baik diperoleh 18 siswa dengan persentase (47,36%), kategori baik diperoleh 17 siswa dengan persentase (44,73%), kategori cukup diperoleh 3 siswa dengan persentase (7,89%). Klasifikasi ketuntasan siswa yang memeroleh nilai ≥75 sebanyak 34 siswa atau 89,49%, sedangkan sampel yang memeroleh nilai ≤74 sebanyak 4 siswa atau 10,5%. Sehingga, siswa dikatakan mampu dalam menulis karangan eksposisi melalui metode demonstrasi siswa kelas VII SMP Muhammadiyah Palopo.