Syah, Dya Kurnia Athailah
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Strategi Digital Marketing Desa Wisata (Studi Kasus: Desa Wisata Nglanggeran) Zaki, Ahmad; Hidayati, Alfi; Syah, Dya Kurnia Athailah; Amalia, Ratna Nur; Kozun, Salma Nur Purwaning
Jurnal Ekonomi, Manajemen, Akuntansi, Bisnis Digital, Ekonomi Kreatif, Entrepreneur (JEBDEKER) Vol 4 No 2 (2024): Juni 2024
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56456/jebdeker.v4i2.254

Abstract

Penelitian yang dilakukan untuk meninjau tentang penerapan digital marketing strategi yang dilakukan pihak pengelola desa wisata yakni Desa Wisata Nglanggeran. Dari banyaknya desa siaga, Desa Wisata Nglanggeran adalah salah satu desa wisata di Yogyakarta yang telah menggunakan digital marketing sebagai strategi pemasarannya. Pemasaran digital merupakan cara promosi dimana prosesnya menggunakan internet atau alat-alat digital lain dalam memberikan berbagai informasi terkait wahana dan destinasi tersebut untuk menumbuhkan awareness dan minat wisatawan. Metode penelitian dalam penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif. Data penelitian didapatkan melalui studi pustaka serta studi dokumentasi. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa Desa Wisata Nglanggeran telah menerapkan strategi pemasaran digital marketing mulai dari website serta laman sosial media anatara lain Twitter, Facebook (FB), Youtube, Instagram (IG), serta Tiktok. Namun, salah satu akun instagram pada objek wisata Desa Nglanggeran yaitu gunung api purba (@gunungapipurba) masih kurang aktif dalam membagikan kegiatan desa wisata maupun destinasi wisata gunung api purba itu sendiri. Disarankan bagi pengelola Desa Wisata Nglanggeran lebih memaksimalkan penggunaan digital marketing ini baik di instagram ataupun seluruh sosial media yang dikelola. Dengan pengelolaan digital marketing yang baik diharapkan mampu mempertahankan dan mengembangkan Desa Wisata Nglanggeran agar tetap eksis.